PRODUKSI ENZIM XILANOLITIK DARI KULTUR CAMPURAN Escherichia coli BL21 REKOMBINAN DENGAN MEDIA TERDEFINISI MODIFIKASI

RAHMAT EKO SANJAYA, 081324253002 (2017) PRODUKSI ENZIM XILANOLITIK DARI KULTUR CAMPURAN Escherichia coli BL21 REKOMBINAN DENGAN MEDIA TERDEFINISI MODIFIKASI. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (821kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
RAHMAT EKO SANJAYA (081324253002)-min.pdf
Restricted to Registered users only

Download (982kB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Peningkatan industri bioteknologi berbasis enzim rekombinan, memerlukan adanya inovasi dalam proses produksi. Pengembangkan media alternatif merupakan inovasi dalam produksi enzim rekombinan. Media terdefinisi dengan modifikasi yang terdiri atas sumber C, N dan garam-garam anorganik serta ekstrak taoge digunakan sebagai media alternatif dalam produksi enzim xilanolitik yang berasal dari kultur campuran Escherichia coli BL21 rekombinan. Studi terhadap media terdefinisi modifikasi dilakukan dengan shake flask untuk komposisi media dan bioreaktor stirrered tank 1L untuk penetuan kadar oksigen optimum. Aktivitas enzim xilanolitik tertinggi diperoleh dari glukosa dengan konsentrasi 15 g L-1, ammonium sulfat 1 g L-1 dan kadar oksigen terlarut dalam kultur sebesar 20%. Aktivitas enzim xilanolitik yang diperoleh dari kondisi optimum produksi adalah 0,046 U mL-1 dan konsentrasi sel maksimum sebesar 2,965 g L-1 serta laju pertumbuhan spesifik mencapai 0,991 h-1 dengan waktu produksi selama 12 jam.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKC KK TK 03/16 San p
Uncontrolled Keywords: Media terdefinisi, E. coli BL21 rekombinan, enzim xilanolitik
Subjects: Q Science > QD Chemistry > QD1-999 Chemistry
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
RAHMAT EKO SANJAYA, 081324253002UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNi Nyoman Tri Puspaningsih, Prof. Dr. , M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 17 Apr 2017 18:28
Last Modified: 05 Oct 2017 17:29
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/56510
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item