WAHYUNl MUSTlANAH, 060210357 T
(2005)
STUDI PROSES PEMBEKUAN PAHA KODOK DENGAN METODE AIR BLAST FREEZER DI PT. SURYA ALAM TUNGGAL TROPODO-SIDOARJO.
Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Proses pembekuan paba kodok dimulai dari pembelian baban mentah, pembongkaran, timbang data, dicucif siram. gunting kotorl tampung, dicuci tiga kali, penyortiran, final ceker, timbang data, cuci satu kali, setelab itu ditampung per size sampai dengan 300 kg, mixer, cud satu kali, ditampung satu malam, dibungkus, pembekuan (Air Blast Freezer) pada suhu -25°C sampai dengan -30°C. Setelab itu di packing (Pengepakan), dan disimpan (Cold Storage) pada suhu -18°C sampai dengan -20°C, kemudian di ekspor dengan menggunakan kontainer yang bersuhu -25°C.
•:. Untuk meningkatkan kualitas produksi paba kodok yang baik harns diperhatikan kebersihan mulai dari penangkapan, penanganan baban (handling), perala tan dan segala benda yang berhubungan dengan pekerjaan pengolahan, pengemasan sampai pembekuan harns memenuhi syarat sanitasi dan higiene.
Actions (login required)
|
View Item |