HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP STRATEGI PERLUASAN MEREK DAN CITRA MEREK DENGAN LOYALITAS KONSUMEN

Zatul Farrah, 110010376 (2004) HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP STRATEGI PERLUASAN MEREK DAN CITRA MEREK DENGAN LOYALITAS KONSUMEN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
kk psi . 09-05 sav e.pdf

Download (423kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tipe penelitian ini adalah confirmatory atau explanatory research yaitu penelitian yang mencoba menyoroti hubungan antara variabel-variabel penelitian dan melakukan uji hipotesis yang telah dirumuskan sebelumnya. Subyek penelitian adalah konsumen pengguna suatu merek untuk minimal dua jenis produk berbeda dan minimal telah melakukan pembelian sebanyak dua kali, berusia antara 18-60 tabun dan bertempat tinggal di Surabaya. Teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampUng karena jumlah populasi yang sesuai dengan karakteristik penelitian tidak diketahui. Teknik pengurnpulan data menggunakan kuisioner. Setelah dilakukan tryout dilakukan uji validitas dan reliabilitas alat ukur, untuk uji validitas alat ukur menggunakan content validity dan face validity sedangkan uji validitas item menggunakan teknik korelasi product moment dan reliabilitas menggunakan Alpha Cronbach. Untuk kuisioner persepsi strategi perluasan merek hasil uji validitas item adalah nilai rxy item sahib berkisar antara 0.,306 sampai dengan 0,706 sedangkan nilai rxy item yang gugur berkisar antara -0,455 sampai dengan 0,296 dengan hasil reliabilitas atau nilai r sebesar 0.920. Kuisioner citra merek nilai rxy item sahih berkisar antara 0,321 sampai dengan 0,774, sedangkan nilai rxy gugur berkisar antara -0,467 sampai dengan 0,293 dan hasil reliabilitas atau nilai r sebesar 0,939. Kuisioner loyalitas konsumen, nilai r"" item sahib berkisar antara 0,329 sampai dengan 0,716, sedangkan nilai r"v gugur berkisar antara -0,32 sampai dengan 0,295 dengan hasil reliabilitas atau nilai r sebesar 0,935.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK PSI 04/05 Far h
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
Zatul Farrah, 110010376UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantFajrianthi, Dra. Psi., MPsiUNSPECIFIED
Depositing User: Dwi Prihastuti
Date Deposited: 17 May 2017 01:58
Last Modified: 17 May 2017 01:58
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/57481
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item