PENGARUH INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP PERKEMBANGAN HARGA SAHAM KELOMPOK LQ 45 DI BURSA EFEK JAKARTA

GODHAM WIJAYA, 049414741 (2000) PENGARUH INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP PERKEMBANGAN HARGA SAHAM KELOMPOK LQ 45 DI BURSA EFEK JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KKB KK-2 A 45-01 Wij p.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tinggi atau rendahnya harga saham merupakan judgement monumental (penilaian sesaat) yang dipengaruhi oleh tiga faktor utama, yaitu faktor fundamental, faktor teknis dan faktor sosial politik. Penelitian ini lebih menekankan pada pengaruh faktor-faktor fundamental terutama informasi akuntansi berupa rasio earning per share, return on investment, return on equity, net profit margin, debt to equity dan book value per share terhadap perkembangan harga saham.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A 45/01 Wij p
Uncontrolled Keywords: CAPITAL MARKET; INFORMATION STORAGE AND RETRIEVAL SYSTEMS-ACCOUNTING
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
GODHAM WIJAYA, 049414741UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBAMBANG SUHARDITO, Drs., M.Si., Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: S.Sos. Sukma Kartikasari
Date Deposited: 04 Jun 2017 19:45
Last Modified: 04 Jun 2017 19:45
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/58035
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item