INVERS MATRIKS PITA TOEPLITZ DENGAN METODE JACOBI

KETUT AGUSTINI (1998) INVERS MATRIKS PITA TOEPLITZ DENGAN METODE JACOBI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
kk mpm 31.98 agu i.pdf

Download (88kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Metode untuk menentukan elemen·elemen dari invers matriks Pita Toeplitz diberikan dalam bentuk solusi dari persamaan beda. Rumus umum untuk elemenelemen itu adalah hasil bagi dari determinan-determinan yang ukurannya bergantung pada banyaknya diagonal atas yang tak nol, tetapi bukan bergantung pada ordo dad matriks yang rkan dicari inversnya. Jika banyaknya diagonal atas yang taknol kecil, syarat cukup untuk solusi persamaan beda tersebut diatas dapat diberikan agar menjamin matdk~ inversnya nonnegatif atau positif. Key Word: Matriks Pita Toeplitz, Pers~maan Beda, Diagonal atas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK MPM 31.98 Agu i FILE FULL TEXT TIDAK ADA
Uncontrolled Keywords: Invers Matriks, Metode Jacobi, Pita Toeplitz
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA184-205 Linear and Multilinear Algebra, Matrices
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Creators:
CreatorsNIM
KETUT AGUSTINIUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorUtami Dyah Purwati, Dra.UNSPECIFIED
Depositing User: Turwulandari
Date Deposited: 05 Jul 2017 16:15
Last Modified: 05 Jul 2017 16:15
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/58049
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item