Pengaruh Kecerdasan Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kecerdasan Emosional Sebagai Variabel Intervening Pada Karyawan PT. Asuransi Takaful Keluarga Kantor Pemasaran Surabaya.

Guruh Wijaya Cipta, 040419311 (2009) Pengaruh Kecerdasan Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kecerdasan Emosional Sebagai Variabel Intervening Pada Karyawan PT. Asuransi Takaful Keluarga Kantor Pemasaran Surabaya. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-ciptaguruh-16249-abstrak-p.pdf

Download (326kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-ciptaguruh-13678-kkbkk-2-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (836kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kinerja karyawan yang tinggi dan berkualitas sangat dibutuhkan oleh setiap perusahaan. Penting sekali bagi perusahaan untuk mengetahui bagaimanaa kualitas sumber daya manusia yang ada di perusahaan tersebut. Salah satunya adalah memperhatikan kecerdasan ( intelligence ) dari setiap karyawannya. Kecerdasan disini tidak identik hanya dengan kecerdasan intelektual saja, namun kecerdasan spiritual dan kecerdasan emosional tidak kalah pentingnya untuk meraih kinerja yang diharapkan oleh perusahaan. Karena itu kecerdasan spiritual yang baik nantinya akan berpengaruh terhadap kinerja dan kecerdasan emosional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kecerdasan spiritual terhadap kinerja karyawan melalui kecerdasan emosional. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini dijabarkan dalam tiga variabel yang terdiri kecerdasan spiritual, kecerdasan emosional dan kinerja yang diajukan pada karyawan PT. ASURANSI TAKAFUL KELUARGA KANTOR PEMASARAN SURABAYA. Berdasarkan landasan teori yang digunakan dan rumusan masalah yang diajukan, terdapat dua hipotesis yang akan diuji. Penelitian dilakukan pada 43 karyawan PT. ASURANSI TAKAFUL KELUARGA KANTOR PEMASARAN SURABAYA. Teknis analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah teknik analisis jalur (path analysis). Berdasarkan hasil analisis dihasilkan kesimpulkan bahwa: (1) kecerdasan spiritual mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan (2) kecerdasan spiritual mempunyai pengaruh tidak langsung terhadap kinerja karyawan melalui kecerdasan emosional.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 56-10 Cip p
Uncontrolled Keywords: BUSINESS INTELLIGENCE; MANAGEMENT � EMPLOYEE PARTICIPATION
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF511-593 Emotion, Feeling, Affection
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
Guruh Wijaya Cipta, 040419311UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorHj. Siti Sulasmi, Dr., Psi., M.ScUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Duwi Prebriyuwati
Date Deposited: 15 Mar 2011 12:00
Last Modified: 14 Jul 2016 01:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/6062
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item