AYU FITRI, 041311433102 (2017) PERBANDINGAN TINGKAT RISIKO PADA SAHAM SYARIAH, REKSADANA SYARIAH, DAN EMAS PERIODE 2011-2015. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (246kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
FULLTEXT FEB EI 72-17 Fit p.pdf Restricted to Registered users only until 29 August 2020. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan tingkat risiko pada saham syariah, reksadana syariah, dan emas periode 2011-2015. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan uji Kruskal Wallis. Metode pengambilan sampel dilakukan purposive sampling. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari situs resmi Bursa Efek Indonesia, PT BNP Paribas, dan Price Gold. Data yang digunakan merupakan data historis indeks JII, NAB per unit BNP Paribas Pesona Syariah, dan harga emas. Hasil uji Kruskal-Wallis menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan dari tingkat risiko pada saham syariah, reksadana syariah, dan emas. Namun, ketika dilakukan uji lanjut Mann-Whitney menyatakan saham syariah tidak terdapat perbedaan yang signifikan. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa saham syariah paling baik dibandingkan dengan emas dan reksadana syariah.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK FEB EI 72/17 Fit p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Tingkat Risiko, Saham Syariah, Reksadana Syariah, Emas | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking > HG1723 Bank stocks. Banking as an investment |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | S.Sos. Sukma Kartikasari | ||||||
Date Deposited: | 29 Aug 2017 23:57 | ||||||
Last Modified: | 29 Aug 2017 23:57 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/61129 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |