PENGARUH GLUTAMIN INTRAVENA TERHADAP EKSPRESI KASPASE-12 PADA KEJADIAN APOPTOSIS SEL TUBULUS PROKSIMAL GINJAL TIKUS JANTAN YANG DIPAPAR CISPLATIN

YUNITATI SUTANDIO, NIM011214153007 (2017) PENGARUH GLUTAMIN INTRAVENA TERHADAP EKSPRESI KASPASE-12 PADA KEJADIAN APOPTOSIS SEL TUBULUS PROKSIMAL GINJAL TIKUS JANTAN YANG DIPAPAR CISPLATIN. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (173kB) | Preview
[img] Text (full text)
FULLTEXT .pdf
Restricted to Registered users only until 31 August 2020.

Download (1MB)

Abstract

Eksperimental laboratorik dengan desain “The Randomized Post Test Only Control Group Design” dengan total besar sampel 30 ekor tikus putih jantan yang terbagi dalam 3 kelompok secara random (randomisasi). Masing-masing kelompok terdiri dari 10 ekor tikus putih jantan. Kelompok P0, kelompok P1 hari ke- 7 diberikan injeksi cisplatin intraperitoneal dosis tunggal 20mg/kgBB, kelompok P2 hari ke 1-7 diberikan injeksi glutamin intravena 100mg/KgBB dan pada hari ke-7 juga diberikan injeksi cisplatin intraperitoneal dosis tunggal 20mg/kgBB. Setelah 72 jam jaringan ginjal tikus diproses immunohistokimia, diamati jumlah sel tubulus proksimal ginjal yang mengekspresikan kaspase-12 dan jumlah sel yang mengalami apoptosis. Data ekspresi kaspase-12 dan apoptosis yang terkumpul dilakukan pengolahan dan analisa data. Uji normalitas dengan Shapiro Wilk (α=0,05), uji homogenitas dengan uji Leaven Test (α=0,05). Distribusi data normal (p>0,05) dan homogen (p>0,05) dilanjutkan dengan uji beda ANOVA (α=0,05) dan bila terdapat perbedaan dilanjutkan dengan uji (LSD) Least significant difference (α=0,05).

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKA KK TKD 06/17 Sut p
Uncontrolled Keywords: Glutamin ; Kaspase-12; Apoptosis; Cisplatin
Subjects: R Medicine
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran
Creators:
CreatorsNIM
YUNITATI SUTANDIO, NIM011214153007NIM011214153007
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorEndang Joewarini, Prof.,Dr.,dr.,Sm.,PA (K)UNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 30 Aug 2017 15:57
Last Modified: 30 Aug 2017 15:57
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/61139
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item