PENERAPAN SIX SIGMA DMAIC DALAM MENURUNKAN DEFECT PADA PROSES PRODUKSI SIGARET (Studi Kasus di Koperasi XYZ)

RIKARDO HUTASOIT (2017) PENERAPAN SIX SIGMA DMAIC DALAM MENURUNKAN DEFECT PADA PROSES PRODUKSI SIGARET (Studi Kasus di Koperasi XYZ). Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (801kB) | Preview
[img] Text (full text)
TESIS.pdf
Restricted to Registered users only until 31 August 2020.

Download (1MB)

Abstract

Intensi persaingan yang semakin meningkat mengharuskan sebuah perusahaan mempunyai keunggulan bersaing untuk dapat bertahan. Salah satu keunggulan bersaing yang harus dimiliki oleh sebuah perusahaan adalah produk yang berkualitas. Konsep Six Sigma merupakan salah satu teknik yang digunakan oleh sebuah perusahaan untuk meningkatkan kualitas produk yang dihasilkan. Dalam tulisan ini digambarkan penerapan Six Sigma DMAIC dalam menurunkan defect yang terjadi pada proses produksi sigaret. Tulisan ini mengikuti tahapan Six Sigma DMAIC dalam mengidentifikasi defect critical to quality, mengidentifikasi akar permasalahan dan mengajukan langkah-langkah perbaikan untuk mengurangi defect yang terjadi. Dalam tulisan ini juga digambarkan hasil percobaan dari beberapa langkah-langkah perbaikan yang telah dilakukan. Pada tahap analisis diindikasikan ketidakkonsistenan berat jumputan tembakau dan ketidakrataan tembakau menyebabkan sejumlah defect incomplely filled pada proses giling. Setelah melakukan langkah perbaikan, terjadi penurunan defect per million opportunity dari defect incomplely filled sebesar 38% atau dari 4.474 menjadi 2.777. Tulisan ini dapat digunakan sebagai acuan bagi manager maupun enginer dalam menjalankan program spesifik perbaikan kualitas produk sama dengan yang tertulis dalam tulisan ini.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 MM 34/17 Hut p
Uncontrolled Keywords: Six Sigma, DMAIC, Defect, Quality
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
RIKARDO HUTASOITNIM041514353055-MM
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIndrianawati Usman, Dr., SE., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 30 Aug 2017 20:05
Last Modified: 30 Aug 2017 20:05
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/61211
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item