PENGARUH AKTIVITAS EKSENTRIK TERHADAP KADAR GLUCOSE TRANSPORTER-1 DAN GLUCOSE TRANSPORTER-4 PADA OTOT GASTROKNEMIUS MENCIT DIABETES MELITUS YANG DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN

ADELIA HANDOKO, NIM011514153013 (2017) PENGARUH AKTIVITAS EKSENTRIK TERHADAP KADAR GLUCOSE TRANSPORTER-1 DAN GLUCOSE TRANSPORTER-4 PADA OTOT GASTROKNEMIUS MENCIT DIABETES MELITUS YANG DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (63kB) | Preview
[img] Text (full text)
TESIS ADELIA HANDOKO IKD 2017.pdf
Restricted to Registered users only until 3 October 2020.

Download (2MB)

Abstract

Latar belakang: Diabetes mellitus (DM) adalah penyakit metabolik dengan gejala utama hiperglikemia. Terapi diabetes mellitus telah berkembang pesat, salah satunya adalah latihan eksentrik yang dapat memperbaiki ambilan glukosa, terutama di otot. Namun belum didapatkan banyak informasi mengenai ambilan glukosa tersebut diperantari glucose transporter (GLUT)-1 atau GLUT-4. Tujuan: Menjelaskan pengaruh aktivitas eksentrik terhadap kadar GLUT-1 dan GLUT-4 pada otot gastroknemius mencit DM yang diinduksi streptozotocin. Metode: Mencit diabetes dikelompokkan secara acak menjadi 4 kelompok. Dua kelompok diobservasi selama puasa dan 2 kelompok lainnya selama post prandial. Aktifitas eksentrik sesaat lari downhill diberikan melalui sudut deklinasi 10o. Kadar glukosa darah dihitung menggunakan colorimetric dengan protocol easy touch. Kadar glucose transporter otot diperiksa menggunakan antibody monoclonal ELISA. Hasil: Kadar glukosa (puasa dan post prandial) pada kelompok eksentrik lebih rendah signifikan dibandingkan kelompok treadmill 0o. Kadar GLUT-1 dan GLUT- 4 lebih tinggi signifikan dibandingkan kelompok treadmill 0o. Kesimpulan: Aktifitas eksentrik sesaat pada lari downhill memperbaiki kadar glukosa darah dan kadar GLUT-1 dan GLUT-4.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKA KK TKD 16/17 Han p
Uncontrolled Keywords: latihan, glucose transporter, diabetes mellitus, streptozotocin, otot
Subjects: R Medicine
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran
Creators:
CreatorsNIM
ADELIA HANDOKO, NIM011514153013NIM011514153013
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBambang Purwanto, Dr. , dr., M.Kes.UNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 02 Oct 2017 19:06
Last Modified: 02 Oct 2017 19:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/62248
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item