ADELLIA SUSANTI, 081311233095 (2017) DIMENSI METRIK FRAKSIONAL GRAF HASIL OPERASI KORONA TINGKAT-k. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
MPM.43-17 Sus d Abstrak.pdf Download (520kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
MPM.43-17 Sus d Sec.pdf Restricted to Registered users only until 5 October 2020. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Dimensi metrik fraksional merupakan salah satu bahasan dari teori graf yang relatif baru, sehingga banyak peluang untuk mengembangkannya, khususnya dimensi metrik fraksional hasil operasi graf. Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan dimensi metrik fraksional graf hasil operasi korona tingkat-k graf terhubung dengan graf lengkap ( ) dan graf bintang ( ) dengan . Pada penelitian ini, dimensi metrik fraksional graf hasil operasi korona tingkat-k dari graf terhubung dengan graf lengkap dipengaruhi oleh perkalian dari kardinalitas dan dimensi metrik fraksional dari , sedangkan dimensi metrik fraksional graf hasil operasi korona tingkat-k dari graf terhubung dengan graf bintang dipengaruhi oleh perkalian dari kardinalitas dan dimensi metrik fraksional dari .
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKC KK MPM.43/17 Sus d | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Dimensi Metrik Fraksional, Operasi Korona, Operasi Korona Tingkat-k, Graf Lengkap, Graf Bintang. | |||||||||
Subjects: | Q Science > QA Mathematics | |||||||||
Divisions: | 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Mr Binkol2 2 | |||||||||
Date Deposited: | 11 Dec 2017 18:29 | |||||||||
Last Modified: | 11 Dec 2017 18:29 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/62657 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |