Puspita Listya Nurviani, S.H., 031414253018 (2017) PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI TERHADAP HAK MILIK SATUAN RUMAH SUSUN. Thesis thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (abstrak)
abstrak.pdf Download (493kB) | Preview |
|
Text (full text)
tesis puspita.pdf Restricted to Registered users only until 6 October 2020. Download (1MB) |
Abstract
Perjanjian Bangun Guna Serah (Build Operate and Transfer) merupakan bentuk Perjanjian kerja sama yang dilakukan antara pemegang Hak Atas Tanah dengan Investor (Pengembang), yang menyatakan bahwa pemegang Hak Atas Tanah memberikan hak kepada Investor untuk mendirikan bangunan selama masa perjanjian bangun guna serah (BOT), dan mengalihkan kepemilikan bangunan tersebut kepada pemegang Hak Atas Tanah setelah masa guna serah berakhir. Pasar Turi didirikan di atas tanah Hak Pakai milik Pemerintah Kota Surabaya yang melibatkan antara PT. Gala Bumi Perkasa dengan Pemerintah Kota Surabaya, dalam pembangunan tersebut Kantor Pertanahan tidak dapat menerbitkan Sertipikat Hak Milik atas Satuan Rumah Susun (SHMSRS), dikarenakan pada pembangunan tersebut diawali dengan adanya perjanjian Build Operate and Transfer, sehingga pengembang hanya memiliki bangunan, tidak beserta tanahnya. Maka bukti kepemilikan yang dapat diterbitkan adalah Sertipikat Kepemilikan Bangunan Gedung (SKBG). Adapun Perjanjian Pengikatan Jual Beli yang diadakan antara PT. Gala Bumi Perkasa dengan para calon pembeli stand/ kios adalah tidak sah, karena objek yang diperjanjikan dalam hal ini adalah Sertipikat Hak Milik atas Satuan Rumah
Item Type: | Thesis (Thesis) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 TMK 124/17 Nur p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Build Operate and Transfer, Rumah Susun, Sertipikat Hak Milik atas Satuan Rumah Susun, Perjanjian Pengikatan Jual Beli | ||||||
Subjects: | K Law | ||||||
Divisions: | 03. Fakultas Hukum > Magister Kenotariatan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 05 Oct 2017 23:35 | ||||||
Last Modified: | 05 Oct 2017 23:40 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/62881 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |