FORTIFIKASI NANO KALSIUM DARI CANGKANG KERANG DARAH (Anadara sp.) PADA NORI (Gracilaria sp.) TERHADAP MUTU SENSORI DAN PENINGKATAN KANDUNGAN KALSIUM

FAISAL AL GHIFARI, 141311133170 (2017) FORTIFIKASI NANO KALSIUM DARI CANGKANG KERANG DARAH (Anadara sp.) PADA NORI (Gracilaria sp.) TERHADAP MUTU SENSORI DAN PENINGKATAN KANDUNGAN KALSIUM. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
PK.BP.227.17 . Ghi.f - ABSTRAK.pdf

Download (36kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
PK.BP.227.17 . Ghi.f - SEC.pdf
Restricted to Registered users only until 16 October 2020.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Hasil penelitian terhadap nori dengan perlakuan berbagai konsentrasi fortifikasi nano kalsium menunjukkan karateristik yang berbeda-beda. Karakteristik nano kalsium adalah ukuran partikel, sedangkan karakteristik nori dengan fortifikasi nano kalsium meliputi analisis mutu sensori, proksimat (kadar air dan abu), dan kadar kalsium. Ukuran partikel nano kalsium berkisar antara 72,95-92,27 nm. Hasil analisa mutu sensori produk nori dapat diterima oleh konsumen, namun pada perlakuan fortifikasi 2% dan 3% memiliki nilai mutu sensori yang lebih rendah tetapi masih dapat diterima oleh konsumen. Hasil analisa proksimat (kadar air dan abu) dan kadar kalsium menunjukkan hasil yang berbanding lurus dengan difortifikasikannya konsentrasi nano kalsium pada nori. 6.2 Saran Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, disarankan agar dilakukan penelitian lanjutan untuk melakukan kombinasi dengan jenis rumput laut lainnya agar dapat memperbaiki warna nori yang dihasilkan sehingga dapat diproduksi dalam skala industri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK PK.BP.227/17 Ghi f
Uncontrolled Keywords: Budidaya perairan
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH20.3-191 Aquaculture
Divisions: 14. Fakultas Perikanan dan Kelautan
Creators:
CreatorsNIM
FAISAL AL GHIFARI, 141311133170UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorLaksmi Sulmartiwi, Dr., S.Pi., MP.UNSPECIFIED
Thesis advisorHeru Pramono, S.Pi., M.Biotech.UNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 27 Dec 2017 20:02
Last Modified: 18 Jan 2018 23:12
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/63819
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item