STRATEGI BISNIS DIVERSIFIKASI, STRATEGI BISNIS FOKUS DAN FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA

DEVI PARAMITHA, 041311233266 (2017) STRATEGI BISNIS DIVERSIFIKASI, STRATEGI BISNIS FOKUS DAN FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
B.246.17 . Par.s - ABSTRAK.pdf

Download (216kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
B.246.17 . Par.s - SEC.pdf
Restricted to Registered users only until 25 October 2020.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi bisnis terdiversifikasi dan strategi bisnis terfokus terhadap firm value. Penelitian ini menggunakan 120 sampel perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini memiliki dua model analisis dengan menggunakan metode analisis regresi sederhana untuk mengetahui pengaruh variabel bebas dari strategi bisnis terdiversifikasi dan strategi bisnis terfokus terhadap variabel terikat yaitu firm value. Untuk mengontrol firm value maka menggunkana variabel firm size, profitability, growth opportunity dan leverage. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa strategi bisnis terdiversifikasi berpengaruh negatif dan strategi bisnis terfokus berpengaruh positif terhadap firm value.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 B.246/17 Pra s
Uncontrolled Keywords: Strategi bisnis diversifikasi, strategi bisnis fokus, firm value
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
DEVI PARAMITHA, 041311233266UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWisudanto, Dr., SE., MM., CFP,UNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 28 Dec 2017 16:27
Last Modified: 17 Jan 2018 18:32
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/64693
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item