THOYIB HIDAYAT, 041411223013 (2017) PENGARUH CITRA MEREK DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI CUSTOMER EMOTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA COFFEE TOFFEE CAFE DI SURABAYA). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
B.267.17 . Hid.p - ABSTRAK.pdf Download (108kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
B.267.17 . Hid.p - SEC.pdf Restricted to Registered users only until 25 October 2020. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh citra merek, store atmosphere terhadap keputusan pembelian melalui customer emotion sebagai variabel intervening. Peneliti memilih Coffee Toffee karena cafe ini banyak mendapatkan penghargaan dalam The Best in Business Concept Indonesia Franchise Start Up Award. Selain itu karena melalui pengamatan peneliti, cafe ini terus aktif dalam memperbaharui konsep sejak tahun 2008 sampai sekarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel pada penelitian ini adalah generasi millennial yang pernah mengunjungi café dan pernah mencari informasi terkait café dan didapat 150 responden. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa citra merek dan store atmosphere memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian melalui customer emotion sebagai varialbel intervening.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK2 B.267/17 Hid p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Citra Merek, Store Atmosphere, Customer Emotion, Keputusan Pembelian, Coffee Toffee | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business | ||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mr Binkol1 1 | ||||||
Date Deposited: | 28 Dec 2017 18:24 | ||||||
Last Modified: | 17 Jan 2018 18:51 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/64749 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |