HUBUNGAN ANTARA MOFA DAN NGO JEPANG DALAM DISTRIBUSI BANTUAN LUAR NEGERI : STUDI KASUS JAPAN PLATFORM DALAM MENGATASI ISU HUMAN SECURITY

ZAHIDIYAH ELA TURSINA, 071514553009 (2017) HUBUNGAN ANTARA MOFA DAN NGO JEPANG DALAM DISTRIBUSI BANTUAN LUAR NEGERI : STUDI KASUS JAPAN PLATFORM DALAM MENGATASI ISU HUMAN SECURITY. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (165kB) | Preview
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2020.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (jurnal)
Globalisasi Lazada.pdf

Download (185kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini mengkaji bagaimana hubungan relasi partnership melalui Japan Platform. Hasil penelitian ini menemukan bahwa pemerintah Jepang (MOFA) dan NGO Jepang menjalin hubungan partnership melalui Japan Platfrom dalam distribusi bantuan luar negeri ke negara-negara berkembang. Relasi partnership antara NGO dan negara melalui Japan Platform dapat dibuktikan dengan pemberian jumlah dana bantuan untuk NGO, dukungan pembangunan kapasitas NGO, serta mengadakan dialog-dialog antara NGO dan pemerintah Jepang. Sebelum ada ikatan hubungan partnership, terdapat konfrontasi antara MOFA dan NGO Jepang. Akhirnya, proses pembuatan kebijakan bantuan luar negeri hingga mengimplementasikan kebijakan tersebut tidak bisa dilakukan hanya pemerintah (aktor negara) akan tetapi juga membutuhkan keterlibatan aktor civil society yang merupakan bagian dari element warga negara.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 THI 23/17 Tur h
Uncontrolled Keywords: Bantuan luar negeri, ODA Charter, Human Security, civil society, negara, partnership
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Magister Hubungan Internasional
Creators:
CreatorsNIM
ZAHIDIYAH ELA TURSINA, 071514553009UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBaiq L. S. W. Wardhani, Dra., MA., Ph.DUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 14 Dec 2017 23:51
Last Modified: 14 Dec 2017 23:51
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/68187
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item