PERILAKU MEROKOK REMAJA (Perilaku Merokok Sebagai Identitas Sosial Remaja Dalam Pergaulan Di Surabaya)

Rizky Septi Nugroho, 071114048 (2017) PERILAKU MEROKOK REMAJA (Perilaku Merokok Sebagai Identitas Sosial Remaja Dalam Pergaulan Di Surabaya). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Fis.S.87.17 . Nug.p - ABSTRAK.pdf

Download (170kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
Fis.S.87.17 . Nug.p - SEC.pdf
Restricted to Registered users only until 18 December 2020.

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (FULL ARTICLE)
Fis.S.87.17 . Nug.p - JURNAL.pdf

Download (446kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untukmengetahui bagaimana proses pembentukan perilaku merokok remaja sebagai identitas sosial dalam pergaulan di Surabaya. Penelitian ini mencoba menelaah orientasi perilaku merokok remaja yang dijadikan sebagai identitas dalam interaksi sosial remaja. Baik itu sebagai simbol kejantanan maupun pengakuan. Penelitianinimerupakanstudikasusdanmenggunakanpendekatankualitatif, denganteknikpengumpulan data yakniwawancara, observasidanstudiliteratur.Data yang didapatkemudiandigolongkanmenjadidua, yaitu data sekunderdan data primer yang kemudiandiolahdandisajikandalambentukdeskriptifsehinggamenggambarkantentangpenelitiansecarautuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perilaku merokok yang pada awalnya hanya dilakukan oleh laki-laki dewasa, saat ini sudah menjadi kewajaran bagi kaum remaja. Dalam lingkungan masyarakat, merokok adalah tolak ukur kedewasaan seseorang, Sehingga remaja mengikuti perilaku merokok.Awal mula remaja terpengaruh untuk merokok karena selain melihat dalam lingkungan masyarakat terutama laki-laki yang merokok, ajakan teman untuk merokok juga menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi remaja untuk merokok.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 Fis.S.87/17 Nug p
Uncontrolled Keywords: Identitas Sosial, Interaksi Sosial, Merokok, Remaja
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Creators:
CreatorsNIM
Rizky Septi Nugroho, 071114048UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSutinah, Dr., Dra., M.SUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 14 Jan 2018 22:16
Last Modified: 14 Jan 2018 22:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/68283
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item