ANALISIS PENGARUH SUDUT PENYINARAN BERKAS ELEKTRON MENGGUNAKAN SLAB PHANTOM PADA PESAWAT LINEAR ACCELERATOR

M. ARIFUL KHAKIM, 081311333022 (2018) ANALISIS PENGARUH SUDUT PENYINARAN BERKAS ELEKTRON MENGGUNAKAN SLAB PHANTOM PADA PESAWAT LINEAR ACCELERATOR. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak mpf 21 18.pdf

Download (71kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
MPF 21 18 Kha a.pdf
Restricted to Registered users only until 20 March 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilakukan pengukuran terhadap Linear Accelerator dengan radiasi berkas elektron menggunakan slab phantom. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sudut penyinaran berkas elektron terhadap jumlah cacahan muatan yang terionisasi dan dosis pada kedalaman z dan zmax. Dosimeter yang digunakan dalam pengukuran adalah detektor ionisasi chamber yang dihubungkan dengan elektrometer melalui kabel koaksial. Pengukuran ini dilakukan pada energi 6 MeV dan 9 MeV dengan variasi sudut penyinaran 0o 10o 20o 30o 40o. Menggunakan SSD 105 cm, sehingga jarak ujung aplikator dengan permukaan fantom berjarak 10 cm sehingga bisa dilkukan teknik rotasi dengan radiasi berkas elektron. Penyinaran dilakukan pada kedalaman 1,1 cm untuk energi 6 MeV dan 1,8 cm untuk 9 MeV. Hasil pengukuran keluaran LINAC berupa cacahan muatan yang dideteksi oleh ionisasi chamber dan terbaca di elektrometer. Berdasarkan penelitian ini dapat diketahui jumlah cacahan muatan semakin menurun dengan pertambahan sudut penyinaran yang diberikan baik pada energi 6 MeV maupun 9 MeV. Dosis pada kedalaman z dan zmax juga semakin kecil terhadap penurunan jumlah muatan yang tercacah setiap variasi sudutnya. Semakin besar sudut penyinaran maka semakin jauh jarak penyinaran yang menjadikan dosis diterima target semakin kecil.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF 21 18 Kha a
Uncontrolled Keywords: Sudut penyinaran, LINAC, berkas elektron, dosis kedalaman
Subjects: Q Science > QC Physics
Q Science > QC Physics > QC793-793.5 Elementary particle physics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
M. ARIFUL KHAKIM, 081311333022UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSuryani Dyah Astuti, Dr., M. Si.UNSPECIFIED
Depositing User: Turwulandari
Date Deposited: 19 Mar 2018 19:46
Last Modified: 19 Mar 2018 19:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/70789
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item