A. Alfan Alif, 121311233139 (2018) ARCHETYPAL PATTERNS OF HERO JOURNEY IN SQUARE ENIX’S FINAL FANTASY XII. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_FS.BE.90 18 Ali a 2.pdf Download (340kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_FS.BE.90 18 Ali a.pdf Restricted to Registered users only until 4 September 2021. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Agama adalah salah satu blok yang membangun sebuah peradaban. Sejak dari dahulu, agama telah hadir dalam manusia. Agama berkembang dari generasi ke generasi. Bercerita adalah salah satu cara untuk berdakwah. Salah satu tipe cerita favorit adalah tentang seseorang yang akan menyelamatkan dunia. Sehingga cerita heroic pahlawan dapat di temukan di dalam ajaran agama. Perjalanan pahlawan merupakan salah satu struktur dasar yang dapat di temukan di beberapa karya literature, bahkan video game sekalipun, Video game berevolusi menjadi sebuah media hiburan yang kompleks dengan penggunaan unsur gamplay dan ceritanya. Oleh sebab itu, ada kemungknan jika sebuah game akan disisipi unsur agama didalam nya. Final Fantasy Xii The Zodiac Age ada alah salah satu video game favorit. Berbagai penghargaan sudah di dapat di game ini. Tetapi, ada kemungkinan jika game ini memiliki unsur agama yang tersembunyi. Jadi, studi ini berfokus ke perjalanan heroic dari Protagonis untuk menyelamatkan kotanya dari peperangan. Dengan menggunakan teori dari Joseph Campbell, studi ini akan menemukan bagaimana gambaran protagonist berdasarkan teori ini. Selanjutnya, studi inii juga akan mencari symbol agama yang tersebar di Perjalanan Heroik protagonist. Hasilnya, memang terdapat symbol agama di beberapa arsitektur bangunan nya. Sebagai tambahan, gambaran Hero disini muncul cenderung memiliki arti tersembunyi tentang bagaimana effek dari sebuah peperangan. Effeck pasca perang tersebut memiliki tujuan untuk membuat para pemuda di Jepang berani untuk tetap melangkah ke depan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FS.BE.90/18 Ali a | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Archetype, Role play video game, Symbol, Hero Journey | ||||||
Subjects: | P Language and Literature > PN Literature (General) > PN2000 Dramatic representation. The Theater P Language and Literature > PR English literature > PR83 English literature |
||||||
Divisions: | 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mrs Nadia Tsaurah | ||||||
Date Deposited: | 04 Sep 2018 11:43 | ||||||
Last Modified: | 04 Sep 2018 11:43 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/73842 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |