WIDORETNO MAHARANI H., NIM : 041211323033 (2018) PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERUSAHAAN YANG MENDAPATKAN INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARDS 2014 - 2016. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
A 357_18 Wid p ABSTRAK.pdf Download (16kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
A 357_18 Wid p.pdf Restricted to Registered users only until 5 November 2021. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh Good Corporate Governance terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility dalam Laporan Berkelanjutan. Good Corporate Governance diproksikan dengan Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Asing, Komisaris Independen dan Komite Audit. Populasi dalam penelitian ini perusahaan yang mendapatkan Indonesian Sustainability Reporting Awards pada tahun 2014-2016. Pengambilan sample dengan metode purposive sampling sehingga diperoleh sample 42 perusahaan. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan uji hipotesis Uji t dan Uji F. Berdasarkan hasil analisis regresi linear berganda menyimpulkan bahwa Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan Institusional berpengaruh secara signifikan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Sedangkan, Kepemilikan Asing, Komisaris Independen dan Komite Audit tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 A 357/18 Wid p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Kepemilikan Asing, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Komite Audit, Komisaris Independen, Pengungkapan Corporate Social Responsibility | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4538 Foreign investments H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9701-9940 Public accounting. Auditing |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Sulistiorini | ||||||
Date Deposited: | 05 Nov 2018 08:28 | ||||||
Last Modified: | 05 Nov 2018 08:28 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/75273 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |