ANALISIS PENGARUH AGLOMERASI INDUSTRI MANUFAKTUR DAN ANGKATAN KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI REGIONAL DI PROPINSI JAWA TIMUR

PUSPITA DEWI MAHARANI, 040510065 (2009) ANALISIS PENGARUH AGLOMERASI INDUSTRI MANUFAKTUR DAN ANGKATAN KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI REGIONAL DI PROPINSI JAWA TIMUR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
3.pdf

Download (192kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
7531.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari dan menganalisis pengaruh aglomerasi dan angkatan kerja terhadap pertumbuhan ekonomi regional. Dengan menggunakan data dari 37 kabupaten/kota di propinsi Jawa Timur untuk periode penelitian dari tahun 1998-2007. Metode analisis yang digunakan untuk proses mengolah data adalah metode analisis data panel. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari pertumbuhan ekonomi regional (Y) sebagai variabel dependen, aglomerasi (X1) dan angkatan kerja (X2) yang berupa variabel independen. Pemilihan model estimasi dalam data panel, menggunakan metode Fixed Effect Models (FEM). Berdasarkan hasil penelitian analisis pengaruh aglomerasi terhadap pertumbuhan ekonomi regional di propinsi Jawa Timur selama periode 1998-2007 adalah bahwa aglomerasi (X1) dan angkatan kerja (X2) signifikan mempengaruhi pertumbuhan ekonomi regional (Y).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK C 63/10 Mah a
Uncontrolled Keywords: DEVELOPMENT ECONOMICS; ECONOMICS � SOCIALISPECTS
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD9720-9975 Manufacturing industries
K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
PUSPITA DEWI MAHARANI, 040510065UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSoekarnoto, Drs. Ec.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Sheli Erlangga Putri
Date Deposited: 15 Jul 2011 12:00
Last Modified: 20 Jul 2017 23:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/7531
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item