PENGARUH KEBIASAAN MEROKOK TERHADAP KEJADIAN STROKE

DURRATUL FAIZAH, 151511913179 (2018) PENGARUH KEBIASAAN MEROKOK TERHADAP KEJADIAN STROKE. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRACT_FV.KP.49 18 Fai p.pdf

Download (98kB) | Preview
[img] Text (FULLTEX)
FUUL TEXT_FV.KP.49 18 Fai p.pdf
Restricted to Registered users only until 9 November 2021.

Download (1MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Stroke adalah kerusakan jaringan otak yang disebabkan karena berkurangnya atau terhentinya suplai darah secara tiba-tiba. Stroke penyebab kematian nomor tiga dunia, dan penyebab kecacatan nomor satu di dunia. Salah satu faktor resiko pada penderita stroke adalah merokok. Tujuan penelitian untuk mengetahui adanya pengaruh kebiasaan merokok terhadap kejadian stroke. Metode penelitian menggunakan desain case control, pada bulan februari-juni 2018 di ruang Edelwis dan Gardena RSUD Ibnu Sina Gresik, jumlah sampel yaitul 10 penderita stroke dan 10 bukan penderita stroke, dengan teknik consecutive sampling, Instrumen penelitian menggunakan kuesioner dan catatan medis dan analisa data menggunakan Chi Square. Hasil penelitian 90% penderita stroke lama merokoknya > 10 tahun, penderita stroke dominan merokok lebih >4 batang, jenis rokok yang dihisap dominan berfilter, angka probabilitas pengaruh lama merokok 0,000, jumlah rokok yang dihisap perhari 0,009 sedangkan jenis rokok 0,305. Simpulan penelitian bahwa ada pengaruh bermakna kebiasaan merokok terhadap kejadian stroke, dilihat dari ada pengaruh lama merokok dan jumlah rokok yang dihisap dengan kejadian stroke

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: FV.KP.49/18 Fai p
Uncontrolled Keywords: Kebiasaan - Merokok – Stroke
Subjects: R Medicine
R Medicine > RT Nursing
Divisions: 18. PSDKU Gresik
Creators:
CreatorsNIM
DURRATUL FAIZAH, 151511913179UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNS.Hafna Ilmy Muhallah, S.S.Kep.,M.Kep.,Sp.Kep.M.B.UNSPECIFIED
Thesis advisorSusilo Hariyanto, S.Kep..Ns.M.KepUNSPECIFIED
Depositing User: Arry Punanta
Date Deposited: 02 Jul 2019 02:22
Last Modified: 02 Jul 2019 02:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/75411
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item