MUHAMMAD INDRO SWASONO, NIM: 041611323062 (2018) PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN CORPORATE FINANCIAL PERFORMANCE TERHADAP FIRM VALUE DENGAN FAMILY OWNERSHIP SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
A 382_18 Swa p ABSTRAK.pdf Download (203kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
A 382_18 Swa p.pdf Restricted to Registered users only until 12 November 2021. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) dan kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan dengan kepemilikan keluarga sebagai variabel moderasi pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama lima tahun (2012-2016). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 41 perusahaan sector pertambangan yang terdaftar di BEI. Sampel dalam penelitian ini adalah 33 penelitian dipilih menggunakan metode purposive sampling. Hipotesis dalam penelitian ini diuji menggunakan regresi linier berganda dan Moderated Regretion Analysis (MRA). Hasil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa pengungkapan CSR tidak mempengaruhi nilai perusahaan, sedangkan kinerja keuangan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Lalu kepemilikan keluarga tidak mampu mempengaruhi hubungan antara pengungkapan CSR dengan nilai perusahaan, sedangkan kepemilikan keluarga mampu memperlemah hubungan antara kinerja perusahaan dengan niai perusahaan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 A 382/18 Swa p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Corporate Social Responsibility, nilai perusahaan, kinerja keuangan, ROA, family ownership | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD2709-2930.7 Corporations H Social Sciences > HJ Public Finance |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Sulistiorini | ||||||
Date Deposited: | 12 Nov 2018 08:50 | ||||||
Last Modified: | 12 Nov 2018 08:50 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/75478 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |