DIVERSIFIKASI DAN RISIKO PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

CITRA EPIFANI KORE, 041112154 (2018) DIVERSIFIKASI DAN RISIKO PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
B 288-18 Kor d.pdf
Restricted to Registered users only until 28 November 2021.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kondisi perekonomian yang terjadi di Indonesia saat ini tidak terlepas dari pengaruh siklus ekonomi global. Hal ini berakibat pada perusahaan di Indonesia yang telah mengalami beberapa kondisi keterpurukan hingga akhirnya menyebabkan banyak perusahaan tidak mampu mempertahankan kegiatan usahanya. Kondisi tersebut menyebabkan beberapa perusahaan diwajibkan memiliki inovasi agar tetap mampu bersaing dan mempertahankan bisnis yang dijalankan. Salah satu kegiatan yang bisa dilaksanakan adalah dengan melakukan diversifikasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh diversifikasi terhadap terhadap risiko yang diukur dengan stabilitas ROA dan stabilitas arus kas pada perusahaan sektor property dan real estate. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan sebanyak 34 perusahaan. Teknik analisis pada penelitian ini menggunakan teknik regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa diversifikasi memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap stabilitas arus kas pada perusahaan property dan real estate; size berpengaruh negatif signifikan terhadap stabilitas Return On Assets (ROA); leverage tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap stabilitas arus kas dan stabilitas Return On Assets (ROA) perusahaan property dan real estate.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B.288/18 Kor d
Uncontrolled Keywords: Diversifikasi, risiko, sektor properti
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4551-4598 Stock exchanges
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
CITRA EPIFANI KORE, 041112154UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWisudanto, Dr. , SE., MM., CFPUNSPECIFIED
Depositing User: sugiati
Date Deposited: 28 Nov 2018 10:10
Last Modified: 28 Nov 2018 10:10
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/75878
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item