PENGUNAAN BAHASA ETNIK MADURA DI KELURAHAN KAPASAN KOTA SURABAYA DALAM SITUASI FORMAL DAN INFORMAL: KAJIAN SOSIOLINGUISTIK

AMANU HARI FIRMANTO, 121211133036 (2018) PENGUNAAN BAHASA ETNIK MADURA DI KELURAHAN KAPASAN KOTA SURABAYA DALAM SITUASI FORMAL DAN INFORMAL: KAJIAN SOSIOLINGUISTIK. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK FS BI 70 18 Fir p.pdf

Download (96kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FULLTEXT FS BI 70 18 Fir p.pdf
Restricted to Registered users only until 28 November 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini berjudul Penggunaan Bahasa Etnik Madura di Kelurahan Kapasan Kota Surabaya Dalam Situasi Formal dan Informal: Kajian Sosiolinguistik yang bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan bahasa yang digunakan oleh etnik Madura di kelurahan Kapasan Surabaya. Penelitian ini mencoba untuk menganalisis mulai dari pemilihan kata, pemilihan ragam, dan pemilihan bahasa yang digunakan oleh etnik Madura ketika berinteraksi dengan sesama etnik maupun berbeda etnik sehingga tercermin pada warga yang memiliki karakter beretika, lugas, dan tidak bertele-tele pada etnik Madura. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif sedangkan pada pengumpulan data menggunakan metode simak dan catat. Kajian sosiolinguistik digunakan dalam penelitian ini untuk dapat membantu mendeskripsikan tentang karakter etnik Madura sebagai warga di kelurahan Kapasan Surabaya yang menggambarkan bahasa dan budaya masyarakat Surabaya sebagai kota dengan multi etnik. Hasil dari penelitian tentang penggunaan bahasa masyarakat etnik Madura di kelurahan Kapasan dapat menunjukkan bahwa, etnik Madura di Surabaya dapat berbaur dengan masyarakat lokal dan menggunakan berbagai bahasa setempat untuk berinteraksi dengan etnik asli atau etnik lain.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS BI 70/18 Fir p
Uncontrolled Keywords: Sosiolinguistik, Penggunaan Bahasa, Etnik Madura, Situasi Formal dan Informal
Subjects: P Language and Literature > PJ Semitic > PJ6073-7144 Language
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
AMANU HARI FIRMANTO, 121211133036UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNi Wayan Sartini, Dr., Dra. M.Hum.UNSPECIFIED
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 28 Nov 2018 12:38
Last Modified: 28 Nov 2018 12:38
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/75900
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item