Ryaas Agung Ningsih, 151511113058 (2018) UPAYA SALES & MARKETING DALAM MEMPERTAHANKAN LOYALITAS “GOVERNMENT” TERHADAP “MEETING PACKAGE” DI BEST WESTERN PAPILIO HOTEL SURABAYA. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRACT)
KKB KK-2 FV MP 15 - 18 Nin u-Abstrak.pdf Download (30kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
KKB KK-2 FV MP 15 - 18 Nin u.pdf Restricted to Registered users only until 21 December 2021. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Dapat disimpulkan bahwa Sales Marketing mempunyai beberapa strategi untuk menjaga loyalitas klien government terhadap penggunaan paket meeting di Best Western Papilio Hotel. Diantaranya ialah menjaga hubungan baik dengan cara melakukan kunjungan rutin terhadap instansiinstansi pemerintahan, dimana kunjungan ini telah direncanakan sebelumnya dalam bentuk sales plan. Selain kunjungan secara langsung, pihak sales marketing juga menjalin hubungan baik dengan government dengan cara telemarketingm yang dilakukan setiap harinya. Sales Marketing juga berperan sebagai konsultan terhadap klien, bukan semata-mata hanya menjadi order taker. Sebagai konsultan ini yang dimaksud adalah konsultan terhadap jadwal meeting yang akan dilaksanakan oleh government tersebut. Karena permasalahan yang sering terjadi ialah jadwal yang bersamaan antara instansi pemerintah yang satu dengan yang lain. Sedangkan hotel memiliki kapasitas yang terbatas. Sehingga pihak sales marketing diharapkan mampu memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut. Apabila hal tersebut terjadi, biasanya dari pihak sales memberikan pilihan untuk salah satu klien mengganti jadwal meeting. Dengan digantinya jadwal meeting tersebut, dari pihak kami memberikan benefit lebih terhadap klien tersebut.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir D3) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FV MP 15/ 18 Nin u | ||||||
Uncontrolled Keywords: | SALES & MARKETING ; GOVERNMENT; MEETING PACKAGE; BEST WESTERN PAPILIO HOTEL SURABAYA | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products | ||||||
Divisions: | 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Perhotelan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mrs. Djuwarnik Djuwey | ||||||
Date Deposited: | 21 Dec 2018 14:28 | ||||||
Last Modified: | 21 Dec 2018 14:28 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/77179 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |