STUDI KOMPARASI BAURAN PEMASARAN KREDIT PADA BANK MANDIRI, BANK BRI, DAN BANK BCA (STUDI KASUS KOTA MOJOKERTO)

DEBORA PUTRI ARDITYANTI, 151510913027 (2018) STUDI KOMPARASI BAURAN PEMASARAN KREDIT PADA BANK MANDIRI, BANK BRI, DAN BANK BCA (STUDI KASUS KOTA MOJOKERTO). Tugas Akhir D3 thesis, Fakultas Vokasi.

[img] Text (ABSTRAK)
FV.PBK.45-18 And s abstrak.pdf

Download (236kB)
[img] Text (FULLTEXT)
FV.PBK.45-18 And s.pdf
Restricted to Registered users only until 15 January 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Hasil survey perbankan mengindikasi pertumbuhan kredit mengalami peningkatan, adanya pertumbuhan kredit maka meningkat pula persaingan pada industri perbankan dalam hal penawaran kredit dengan berbagai cara. Persaingan pemasaran produk bank diidentifikasi agar dapat memberikan gambaran informasi untuk industri perbankan mengenai langkah yang harus diambil untuk mempertahankan bahkan untuk meningkatkan posisi bank tersebut. Pada penelitian berjudul “Studi Komparasi Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Pemilihan Kredit Pada Bank Mandiri, Bank BRI, dan Bank BCA” bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mendasari nasabah dalam memilih produk kredit pada suatu Bank. Pada penelitian ini terdapat beberapa faktor yaitu faktor produk, faktor harga, faktor promosi, dan faktor tempat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Sampel penelitian ini adalah masyarakat Kota Mojokerto yang merupakan nasabah kredit pada Bank Mandiri, BRI atau BCA. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik probability sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor promosi sangat mempengaruhi nasabah Bank Mandiri, faktor harga sangat mempengaruhi nasabah Bank BRI, dan faktor produk sangat mempengaruhi nasabah Bank BCA.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKB KK-2 FV.PBK.45/18 Ard s
Uncontrolled Keywords: MARKETING, PLACE FACTOR, PRICE FACTOR, PRODUCT FACTOR, PROMOTION FACTOR
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking > HG1641-1643 Bank loans. Bank credit. Commercial loans
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Perbankan
Creators:
CreatorsNIM
DEBORA PUTRI ARDITYANTI, 151510913027UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYossy Imam Candika, S.E., M.SMUNSPECIFIED
Depositing User: Andri Yanti
Date Deposited: 15 Jan 2019 02:21
Last Modified: 17 Jan 2019 07:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/78766
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item