PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS DONATUR MEMBAYAR ZAKAT, INFAK DAN SEDEKAH DENGAN KEPERCAYAAN DAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA LAZNAS DOMPET DHUAFA DAN LAZNAS LEMBAGA MANAJEMEN INFAK DI SURABAYA

MUHAMMAD SYAUQI, 091514553017 (2018) PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS DONATUR MEMBAYAR ZAKAT, INFAK DAN SEDEKAH DENGAN KEPERCAYAAN DAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA LAZNAS DOMPET DHUAFA DAN LAZNAS LEMBAGA MANAJEMEN INFAK DI SURABAYA. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (abstrak)
TSEI.08-18 Sya p abstrak.pdf

Download (30kB)
[img] Text (fulltext)
TSEI.08-18 Sya p.pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dan hubungan antara marketing mix terhadap loyalitas donatur dalam membayar Zakat, Infak, dan sedekah (ZIS) dengan kepercayaan dan kepuasan sebagai variabel intervening pada Lembaga Amil Zakat (LAZ) di Surabaya. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 50 donatur tetap pada LAZ Dompet Dhuafa dan 50 donatur tetap pada LAZ Lembaga Manajemen Infaq (LMI) dengan menggunkan purposive sampling pada masing-masing LAZ. Variabel dalam penelitian ini adalah sebagai variabel independen (tidak terikat) marketing mix (X), kepercayaan (Y1), kepuasan (Y2) sebagai variabel intervening dan sebagai variabel dependent (terikat) loyalitas (Z). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode penelitian SEM based variance atau partial least square (PLS) sedangkat alat analisisnya adalah SmartPLS 2.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa marketing mix mempengaruhi secara signifikan kepercayan donatur pada LAZ Dompet Dhuafa dan LAZ LMI. Marketing mix berpengaruh signifikan terhadap kepuasan donatur pada setiap LAZ. Kepercayaan memiliki pengaruh signifikan terhadap loyalitas donatur pada kedua LAZ. Kepuasan berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas donatur pada masing-masing LAZ. Kepuasan memiliki pengaruh signifikan terhadap kepercayaan donatur pada LAZ Dompet Dhuafa dan LAZ LMI. Marketing mix berpengaruh positif terhadap loyalitas donatur pada kedua LAZ. Keterbatasan penelitian adalah cakupan wilayah yang kurang luas dan minimnya objek penelitian.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 TSEI.08/18 Sya p
Uncontrolled Keywords: Marketing Mix, Trust, Satisfaction, Loyalty, Lembaga Amil Zakat(LAZ)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc > BP174-190 The practice of Islam
H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: 09. Sekolah Pasca Sarjana > Ilmu Ekonomi Islam
Creators:
CreatorsNIM
MUHAMMAD SYAUQI, 091514553017UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRirin Tri Ratnasari, Dr. , SE., M.Si.UNSPECIFIED
Thesis advisorSri Herianingrum, Dr. , SE., M. SiUNSPECIFIED
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 22 Jan 2019 10:14
Last Modified: 22 Jan 2019 10:14
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/79361
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item