DIREKTORI ONLINE “PROGRAM STUDI KEPERAWATAN DI INDONESIA”

Dewi Ambar Mawarni, 151611313031 (2019) DIREKTORI ONLINE “PROGRAM STUDI KEPERAWATAN DI INDONESIA”. Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (ABSTRACT)
KKB KK FV.TP. 25-19 Maw d abs ind.pdf

Download (23kB)
[img] Text (FULLTEXT)
KKB KK FV.TP. 25-19 Maw d.pdf
Restricted to Registered users only until 4 April 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Direktori online Program Studi Keperawatan di Indonesia menggunakan system manajemen konten milik WordPress. Produk ini berisi mengenai perguruan tinggi yang memiliki program studi keperawatan dan berbagai macam konten seperto sejarah, akreditasi fasilitas, biaya pendidikan dan juga pendaftaran. Direktori ini memiliki system yang mudah digunakan oleh pengguna seperti kolom pencarian dan kategori menu yang tersusun dan mudah digunakan oleh pengguna.Website ini tidak memuat semua perguruan tinggi di Indonesia yang memiliki program studi keperawatan disebabkan perguruan tinggi tidak dapat memberikan informasi yang dirasa kurang kredibel.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKB KK FV.TP. 25/19 Maw d
Uncontrolled Keywords: Direktori Online, Keperawatan, Program Studi, Program Studi Keperawatan
Subjects: R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Teknik > D3 Teknisi Perpustakaan
Creators:
CreatorsNIM
Dewi Ambar Mawarni, 151611313031UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAgus Santoso, S.Sos., Med.Kom.UNSPECIFIED
Thesis advisorDyah Puspita S, S.Kom.,M.HumUNSPECIFIED
Depositing User: Ms noviyanti wulandari
Date Deposited: 04 Apr 2019 02:01
Last Modified: 04 Apr 2019 02:01
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/81616
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item