ADVERSITY QUOTIENT PADA KEPALA KELUARGA YANG MENGALAMI PHK

SAFIRA CAHYA RIADINI, 111211131047 (2019) ADVERSITY QUOTIENT PADA KEPALA KELUARGA YANG MENGALAMI PHK. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Abstrak)
Psi. 74-19 Ria a Abstrak.pdf

Download (25kB)
[img] Text (Fulltext)
Psi. 74-19 Ria a.pdf
Restricted to Registered users only until 6 May 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran mengenai adversity quotiente pada kepala keluarga yang mengalami PHK. Adversity quotient adalah kemampuan seseorang dalam menghadapi kesulitan atau ketahanan seseorang terhadap situasi yang menekan.Perspektif teori yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah adversity quotient milik Paul g. stoltz (2002). Penelitian ini melibatkan tiga orang subjek penelitian yang terdiri dari dua laki-laki dan satu perempuan serta tiga significant other dari masing-masing subjek. Metode penelitian yang digunakanadalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus intrinsik. Teknik penggalian data yang dgunakan adalah wawancara. Pemilihan subjek dilakukan secara purposive. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa subjek pertama dan ketiga memiliki control yang lebih baik dari pada subjek kedua. Begitu pun dengan endurance, subjek pertama dan ketiga memiliki endurance yang baik dari pada subjek kedua. Ketiga subjek memiliki origin and ownership yang baik terhadap keluarganya. ketiga subjek juga memiliki reach yang baik dalam menghadapi permasalahannya.masalah mempengaruhi kesehatan semua subjek. Faktor lain yang dapat mempengaruhi proses adversity quotient pada seseorang yaitu faktor religiusitas, yang membuat subjek lebih tenang dan sabar dalam menghadapi masalah. Hal tersebut dikarenakan adanya motivasi berupa kemauan yang kuat dalam diri, yang membuat subjek selalu optimis. Kemudian adanya faktor keadaan lingkungan yang menuntut subjek agar tetap bertahan serta faktor aktualisasi diri, yang membuat subjek terus mengembangkan potensinya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Psi. 74-19 Ria a
Uncontrolled Keywords: Adversity quotient, kepala keluarga, PHK
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
SAFIRA CAHYA RIADINI, 111211131047UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNurul Hartini, Dr., S.Psi, M. Kes.,UNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 06 May 2019 03:06
Last Modified: 06 May 2019 03:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/82190
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item