Dewi Wara Shinta and Junaidi Khotib and Eddy Rahardjo and Mahardian Rahmadi and Budi Suprapti (2015) The Use Of Hydroxyethyl Starch 200/0,5 As Plasma Subtitutes Is Safe In Hypovolemic Patients As Indicated In Changes Of N-Acetyl-β-Glucosaminidase And Creatinin Serum Parameters. Folia Medica Indonesiana, 51 (4). pp. 228-233. ISSN 2355-8393
Text (FULLTEXT)
C22.pdf Download (3MB) |
|
Text (PEER REVIEW)
Validasi C-22.pdf Download (1MB) |
|
Text (PEER REVIEW (BS))
Validasi C-20.pdf Download (1MB) |
|
Text (FULLTEXT)
Artikel C-20.pdf Download (4MB) |
Abstract
Hydroxyethyl Starch (HES) merupakan senyawa yang efektif untuk memperbaiki volume intravaskular dengan cepat tanpamenyebabkan edema jaringan. Namun, HES juga memiliki profil keamanan pada ginjal yang masih menjadi perdebatan.Berdasarkan pengalaman klinik di RSUD Dr. Soetomo, frekuensi kejadian gagal ginjal akut setelah pemberian HES 200/0,5 padadosis kurang dari 20 ml/kg BB (dosis maksimum) sangat jarang. Tujuan penelitian ini adalah mengevaluasi pengaruh pemberianinfus HES 200/0,5 pada dosis kurang dari 20 ml/kg BB pada pasien yang mengalami perdarahan selama operasi, dengan parameterrasio N-acetyl-b-D-Glucosaminidase (NAG) per kreatinin dan serum kreatinin. Penelitian ini dilakukan secara observasional danprospektif pada pasien yang menjalani operasi elektif di GBPT RSUD Dr. Soetomo, yang memerlukan terapi resusitasi HES 200/0,5dan memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Selain itu, penelitian ini juga mengobservasi pasien-pasien yang hanya mendapatkanterapi kristaloid sebagai kelompok kontrol. Parameter yang diamati, yakni NAG, diukur pada sebelum operasi dan 12 jam sesudahpemberian terapi cairan. Sedangkan serum kreatinin diamati sebelum operasi dan 48 jam sesudah resusitasi. Penelitian inidilakukan selama 3 bulan, dan diperoleh 50 subyek yang terbagi menjadi 2 kelompok. Kelompok kristaloid dan kelompok HES200/0,5. Data demografi dan karakteristik dasar tidak berbeda antar kelompok, kecuali total volume perdarahan. Total perdarahanpada kelompok HES 200/0,5 lebih besar dibandingkan dengan kelompok kristaloid (p<0,0001). Rerata volume cairan yang diterimasubyek kelompok HES 200/0,5 sebesar 2042,0 ± 673,9 mL, lebih besar jika dibandingkan dengan kelompok kristaloid yang rata-ratamendapatkan cairan sebesar 910,0 ± 592,0 ml. Dosis HES 200/0,5 yang diterima subyek sebesar 8,31 ± 4,86 ml/kg BB. Pengukuranrasio NAG/kreatinin dan serum kreatinin menunjukkan peningkatan yang signifikan pada kedua kelompok, tetapi masih dalamrentang normal. Selain itu, nilai kedua parameter tersebut tidak berbeda antar kelompok. Sebagai simpulan, HES 200/0.5 dengandosis kurang dari 20 ml/kg aman digunakan pada pasien yang mengalami hipovolem akibat perdarahan, yang tanpa riwayatgangguan ginjal sebelumnya.(FMI 2015;51:228-233)
Item Type: | Article | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | hyroxyethyl starch, acute renal failure, n-acetyl--d-glucosaminidase, creatinine serum | ||||||||||||
Subjects: | R Medicine R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
||||||||||||
Divisions: | 05. Fakultas Farmasi | ||||||||||||
Creators: |
|
||||||||||||
Depositing User: | Mr M. Fuad Sofyan | ||||||||||||
Date Deposited: | 16 Aug 2019 01:19 | ||||||||||||
Last Modified: | 21 Dec 2020 13:09 | ||||||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/85017 | ||||||||||||
Sosial Share: | |||||||||||||
Actions (login required)
View Item |