Pelatihan Caring dengan Model Partisipatif untuk Peningkatan Kinerja Perawat dan Mutu Layanan Keperawatan

Ayu Dewi Nastiti and Kusnanto and Ahsan (2017) Pelatihan Caring dengan Model Partisipatif untuk Peningkatan Kinerja Perawat dan Mutu Layanan Keperawatan. Jurnal Pelatihan Kesehatan Suara Forikes, 8 (4). pp. 216-224. ISSN 2502-7778

WarningThere is a more recent version of this item available.
[img] Text (Original Article)
PELATIHAN CARING DENGAN MODEL.pdf - Published Version

Download (305kB)
[img] Text (Similarity)
PELATIHAN CARING DENGAN MODEL PARTISIPATIF UNTUK PENINGKATAN KINERJA PERAWAT DAN MUTU LAYANAN KEPERAWATAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text (Reviewer)
C.17 PELATIHAN.pdf

Download (863kB)
Official URL: https://forikes-ejournal.com/index.php/SF/article/...

Abstract

Keperawatan merupakan profesi yang mengedepankan pemahaman mengenai perilaku dan respon manusia terhadap masalah kesehatan, bagaimana berespon terhadap orang lain, serta memahami kelebihan dan kekurangan pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan perilaku caring model partisipasif terhadap kinerja perawat dan mutu layanan keperawatan menggunakan quasy experimental design dengan kelompok kontrol. Besar sampel adalah 24 perawat dan 30 pasien untuk setiap kelompok. Kelompok intervensi diberikan pelatihan Caring model partisipasif. Sebelum dan sesudah pemberian pelatihan kelompok intervensi akan dinilai perilaku caring, kinerja dan mutu layanan keperawatannyakemudian akan dibandingkan dengan kelompok kontrol. Hasil penelitian menunjukkan ada peningkatan yang signifikan pada penerapan perilaku caring perawat, kinerja perawat berdasarkan caring, kinerja perawat berdasarkan dokumentasi askep dan mutu layanan keperawatan, sesudah perawat mendapatkan pelatihan perilaku caring. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada pengaruh pelatihan perilaku caring terhadap perilaku caring perawat, kinerja perawat berdasarkan caring, kinerja perawat berdasarkan dokumentasi askep dan mutu layanan keperawatan. Berdasarkan penelitian ini disarankan agar meningkatkan terus kemampuan profesional caring perawat dengan pelatihan perilaku caring secara rutin dan menjadikan dimensi caring Swanson sebagai standar perilaku caring perawat dalam pemberian asuhan keperawatan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Caring, Kinerja perawat, Mutu layanan keperawatan, Pelatihan partisipasif
Subjects: R Medicine > RT Nursing
R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing
Divisions: 13. Fakultas Keperawatan > Departemen Keperawatan Dasar, Kritis dan Medikal Bedah
Creators:
CreatorsNIM
Ayu Dewi NastitiUNSPECIFIED
KusnantoNIDN0029086803
AhsanUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Sodiqin Sodiq
Date Deposited: 02 Sep 2019 00:53
Last Modified: 02 Sep 2019 00:53
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/85732
Sosial Share:

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item