Firmansyah Bagus Mahendra, 040013613 (2008) PERANAN ESTIMASI BIAYA DAN PERENCANAAN AKTIVITAS PRODUKSI SEBAGAI KONTROL MANAJEMEN UNTUK PELAKSANAAN PROYEK PRODUKSI STEEL AND FIRE DOOR SYSTEM PADA PT. ATLANTIC ANUGRAH METALINDO SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRACT)
gdlhub-gdl-s1-2009-mahendrafi-8860-a120_08-p.pdf Download (115kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2009-mahendrafi-8860-a120_08-p-min.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Perkembangan iklim usaha yang semakin pesat menuntut perusahaan untuk dapat bekerja lebih efisien dan efektif dalam mencapai tujuannya. Demikian pula bagi perusahaan produksi yang dituntut untuk mampu meninglcatkan daya saingnya dalam pelaksanaan suatu proyek yang bersifat kompleks dan memiliki risiko cukup tinggi. Ketidaktepatan Main jadwal pelaksanaan dan pemborosan biaya proyek dapat menyebabkan tedadinya inefisiensi dalam pelaksanaan suatu proyek. Karena itu manajemen suatu proyek dituntut untuk mampu melaksanakan perencanaan dan pengendalian yang efektif agar dapat menyelesaikan proyek tepat pada waktunya dan dalam batasan anggaran yang telah ditentukan. Peneliti memfokuskan pada aspek biaya pelaksanaan suatu proyek, terutama bagaimana peranan anggaran biaya proyek dan time scheduling dapat mendukung perencanaan dan pengendalian manajemen proyek. Teori yang digunakan untuk mendukung pembahasan adalah teori manajemen proyek, sistem pengendalian biaya, Berta beberapa teori dalam akuntansi biaya. Penelitian ini dilakukan untuk tujuan melihat pelaksanaan proyek sesungguhnya, untuk mengetahui bagaimana peranan anggaran biaya proyek dan peniadwalan waktu kerja dalam hubungannya dengan perencanaan dan pengendalian yang dilakukan oleh pihak manajemen perusahaan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 A 120/08 Mah p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Anggaran biaya proyek, time scheduling, dan pengendalian dalam pelaksanaan proyek produksi | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy T Technology > TS Manufactures > TS156 Quality control and management |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Nn Anisa Septiyo Ningtias | ||||||
Date Deposited: | 04 Feb 2009 12:00 | ||||||
Last Modified: | 02 Jul 2017 18:20 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/8618 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |