Beauty East and Beauty West: Wacana Kecantikan Perempuan Muslim dalam Majalah Perempuan Muslim

DIAH ARIANI ARIMBI, NIDN. 0004057002 (2013) Beauty East and Beauty West: Wacana Kecantikan Perempuan Muslim dalam Majalah Perempuan Muslim. Laporan Penelitian Hibah Riset BOPTN Fakultas Ilmu Budaya. pp. 1-63.

[img] Text (FULLTEXT)
23. Beauty East and Beauty Fulltext.pdf

Download (4MB)
[img] Text (PEER REVIEW)
23. Peer Review & Validasi.pdf

Download (1MB)

Abstract

Dalam berbagai ragam teks-teks budaya terutama dalam budaya Indonesia populer kontemporer, seringkali perempuan menjadi fokus utama atau bahkan menjadi obyek dalam teks-teks tersebut. Dan, misalnya, dimana perempuan menjadi konsumer utama, dengan serta merta perempuan menjadi obyek atau bahkan “korban” yang seringkali muncul tidak sesuai dengan perempuan yang sebenarnya (dalam keseharian mereka) atau bersifat terlalu utopis. Ibaratnya dalam iklan-iklan tersebut perempuan terlihat sangat rupawan, cantik, aduhai, dan mungkin manja, yang ternyata seringkali hanyalah merupakan ilusi kosong belaka (Fuery dan Mansfield, Cultural Studies and Critical Theory, 2000). Representasi perempuan lewat konstruksi-konstruksi tersebut seringkali tidak hanya utopis tetapi juga masih terperangkap dalam stereotipe-stereotipe yang selama ini dikenal: bahwa perempuan adalah makhluk yang terobsesi dengan tubuhnya, lemah lembut, bodoh atau bahkan hanya dihargai separo harga laki-laki. Hal ini jugalah yang ditenggarai oleh Naomi Wolf dalam bukunya The Beauty Myth (1991).

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Women, Beauty, Moslem
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion > BL458 Women in Comparative Religion
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare > HV1-9960 Social pathology. Social and public welfare. Criminology > HV697-4959 Protection, assistance and relief > HV697-3024 Special classes > HV1442-1448 Women
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris
Creators:
CreatorsNIM
DIAH ARIANI ARIMBI, NIDN. 0004057002UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 10 Sep 2019 08:54
Last Modified: 21 Oct 2019 04:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/86517
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item