HALIMATUZ ZAHROH, 121211232087 (2019) CODE-SWITCHING BETWEEN INDONESIAN AND ENGLISH ON A TV MUSIC PROGRAM “BREAKOUT”. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Text
FS.BE.87-19 Zah c abstrak.pdf Download (180kB) |
|
Text
FS.BE.87-19 Zah c daftar isi.pdf Download (138kB) |
|
Text
FS.BE.87-19 Zah c daftar pustaka.pdf Download (184kB) |
|
Text (FULLTEXT)
FS.BE.87-19 Zah c.pdf Restricted to Registered users only until 17 October 2022. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Globalisasi menyebabkan banyak orang di dunia menjadi bilingual atau miltilingual karena Bahasa Inggris menjadi bahasa global. Oleh sebab itu, alih kode menjadi umum digunakan di dalam percapakan, termasuk percakapan-percakapan dalam program televisi seperti ‘Breakout’. Penelitian ini mengusut tipe alih kode apa saja yang digunakan di program musik Breakout, sekaligus alasan-alasan di balik alih kode yang terjadi. Pendekatan yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Penelitian ini menggunakan dua teori dari Whardhaugh dan Holmes. Dengan menggunakan teori oleh Wardhaugh, penulis menemukan dua tipe alih kode di dalam data, yaitu alih kode inter-sentensial dan alih kode intra-sentensial. Dengan total data 383, jumlah data yang ditemukan untuk alih kode inter-sentensial adalah 210 data, sedangkan untuk alih kode intra-sentensial hanya terdapat 173 data. Alasan mengapa terdapat lebih banya alih kode inter-sentensial dibandingkan dengan alih kode intra-sentensial adalah keterbiasan para penyiar Breakout menggunakan Bahasa Inggris sehari-hari selama bertahun-tahun, sehingga banyak kemungkinan mereka lebih nyaman menggunakan Bahasa Inggris tanpa mencampur adukkan dengan Bahasa Indonesia. Dengan menggunakan teori dari Holmes, penulis menemukan empat motivasi dibalik alih kode di dalam data, yaitu latar, peserta, topik, dan fungsi interaksi. Jumlah data yang ditemukan untuk masing-masing motivasi adalah17, 75, 45, dan 290. Motivasi yang paling sering ditemukan di dalam data yang menjadi pemicu kedua penyiar acara Breakout beralih kode adalah funfsi interaksi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FS.BE 87/19 Zah c | ||||||
Uncontrolled Keywords: | alih kode, alih kode inter-sentensial, alih kode intra-sentensial, motivasi dibalik alih kode. | ||||||
Subjects: | P Language and Literature > PR English literature | ||||||
Divisions: | 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Dwi Marina | ||||||
Date Deposited: | 17 Oct 2019 03:03 | ||||||
Last Modified: | 17 Oct 2019 03:03 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/89289 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |