ANALISIS KINEMATIKA GERAKAN MENGGENGGAM SENDI METACARPOPHALANGEAL DAN PROXIMAL INTERPHALANGEAL JARI KEDUA PADA PEMAKAIAN ORTOSIS PREHENSI BODY POWERED DAN ELEKTRIK PADA PENDERITA CEDERA PLEKSUS BRAKHIALIS

I Dewa Putu Setia Wikananda, NIM011328166302 (2019) ANALISIS KINEMATIKA GERAKAN MENGGENGGAM SENDI METACARPOPHALANGEAL DAN PROXIMAL INTERPHALANGEAL JARI KEDUA PADA PEMAKAIAN ORTOSIS PREHENSI BODY POWERED DAN ELEKTRIK PADA PENDERITA CEDERA PLEKSUS BRAKHIALIS. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text
TKKli. 73-19 Wik a abstrak.pdf

Download (672kB)
[img] Text
TKKli. 73-19 Wik a daftar isi.pdf

Download (675kB)
[img] Text
TKKli. 73-19 Wik a daftar pustaka.pdf

Download (701kB)
[img] Text (FULLTEXT)
TKKli. 73-19 Wik a.pdf
Restricted to Registered users only until 21 October 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Latar belakang: Cedera pleksus brakhialis (CPB) adalah cedera saraf perifer yang melibatkan alat gerak atas (AGA) dan dapat menyebabkan hilangnya fungsi prehensi. Ortosis prehensi dirancang untuk membantu memperbaiki kemampuan menggenggam. Tujuan: Membandingkan efek perbaikan pergerakan sendi dan kecepatan sudut sendi Metacarpophalangeal (MCP) dan Proximal Interphalangeal (PIP) saat menggenggam pada pemakaian ortosis prehensi body powered dan elektrik. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental single group without control, post test only dengan subjek yang sama. Subjek penelitian (n=11) adalah penderita cedera pleksus brakhialis total yang memiliki kekuatan AGA yang tidak fungsional. Dilakukan analisis pergerakan sendi dan kecepatan sudut sendi MCP dan PIP jari kedua saat menggenggam Hasil: Pemakaian ortosis prehensi elektrik lebih baik daripada ortosis prehensi body powered dalam memperbaiki pergerakan sendi MCP dan PIP, serta kecepatan sudut sendi PIP jari kedua. Tidak didapatkan perbedaan bermakna antara pemakaian ortosis prehensi elektrik dan body powered terhadap perbaikan kecepatan sudut MCP jari kedua. Kesimpulan: Ortosis prehensi elektrik lebih baik daripada body powered dalam memperbaiki parameter kinematika penderita CPB.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKA KK TKKli. 73-19 Wik a
Uncontrolled Keywords: analisis kinematika, cedera pleksus brakhialis, ortosis alat gerak atas pergerakan sendi, kecepatan sudut.
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology > RM930-931 Rehabilitation therapy
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran
Creators:
CreatorsNIM
I Dewa Putu Setia Wikananda, NIM011328166302NIM011328166302
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorReni H. MasduchiUNSPECIFIED
Thesis advisorR.A. Meisy Andriana, NIDN: '8858700016UNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 21 Oct 2019 04:34
Last Modified: 21 Oct 2019 04:34
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/89586
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item