FISSELLA ANGGRAINI, 151611913047 (2019) HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN KEJADIAN MENARCHE DI SDN BULUTENGGER KECAMATAN SEKARAN KABUPATEN LAMONGAN. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
Text
FV. KP. 130-19 Ang h abstrak.pdf Download (29kB) |
|
Text
FV. KP. 130-19 Ang h daftar isi.pdf Download (31kB) |
|
Text
FV. KP. 130-19 Ang h daftar pustaka.pdf Download (41kB) |
|
Text (FULLTEXT)
FV. KP. 130-19 Ang h.pdf Restricted to Registered users only until 7 November 2022. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Menarche merupakan perubahan yang menandakan bahwa remaja sudah memasuki tahap kematangan organ seksual dalam tubuh dan periode menstruasi pertama yang dialami oleh anak perempuan di bawah usia 12 tahun. Status gizi sering dikaitkan dengan Menarche dini, karena kematangan seksual dipengaruhi oleh nutrisi dalam tubuh remaja. Berdasarkan survey awal ditemukan 8 anak dengan status gizi menurut IMT (Indeks Massa Tubuh) kategori kurus mengalami Menarche lebih lambat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan status gizi dengan kejadian Menarche di SDN Bulutengger Kecamatan Sekaran Kabupaten Lamongan. Metode penelitian yang digunakan adalah analitik kuantitatif dengan pendekatan cross secsional. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Simple Random Sampling dengan Sampel yang digunakan adalah 36 anak kelas 4,5,6 yang sudah Menarche dan belum Menarche. Sebagian besar responden memiliki status gizi normal sebanyak 19 anak (52,8%) dan sebagian sudah mengalami Menarche 8 anak (22,2%), dan hanya 1 anak (2,8%) dengan kategori kurus yang sudah mengalami Menarche. Data dianalisa menggunakan uji Chi Square p: 0,05 dan hasil penelitian p: 0,035 yang artinya ada hubungan antara status gizi dengan kejadian Menarche. Diharapakan pihak sekolah tetap bisa memberikan edukasi tentang mengkomsumsi jajan atau makanan yang baik untuk siswi dengan usia masa pertumbuhan.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir D3) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKC KK FV. KP. 130-19 Ang h | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Status Gizi, Menarche | |||||||||
Subjects: | R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing T Technology > TX Home economics > TX341-641 Nutrition. Foods and food supply |
|||||||||
Divisions: | 15. Fakultas Vokasi > Departemen Kesehatan > D3 Keperawatan | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Tatik Poedjijarti | |||||||||
Date Deposited: | 07 Nov 2019 07:11 | |||||||||
Last Modified: | 07 Nov 2019 07:11 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/90574 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |