Perbandingan Metode Penetapan Kadar Sakarin dalam Sirop Secara Asidi-Alkalimetri dan Spektrofotometri

Suyoso, Eko (1988) Perbandingan Metode Penetapan Kadar Sakarin dalam Sirop Secara Asidi-Alkalimetri dan Spektrofotometri. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (fulltext)
fulltext.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sakarin merupakan salah satu pemanis buatan yang sering digunakan sebagai bahan tambahan makanan dan minuman dan berfungsi sebagai pemanis tidak berkalori C l ) , Sebagai bahan tambahan dalam pembuatan obat terutawa sediaan sirop biasanya digunakan dalam konsentrasi 0,1 - 0,2% ( 2 ),sedangkan dalam bidang kosmetika digunakan sebagai pemanis pasta gigi C 3 ). Dewasa ini banyak dipasarkan produk-produk yang mengandung sakarin sebagai pemanis, karena sakarin dapat digunakan sebagai pengganti rasa manis sakarosa/gula pada produk makanan dan minuman. Tujuan utama pemakaian sakarin ialah sebagai pemanis produk makanan dan ramuanan penderita diabetes dan orang-orang yang mengalarai pembatasan pemakaian karbohidrat C l ) .Telah dilakukan penelitian tentang stabilitas kimiawi larutan indometasin yang disimpan dalam almari es dan pada suhu kamar selarna delapan minggu. Pada penelitian ini, telah disiapkan suatu formula larutan indometasin yang disterilkan secara filtrasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK FF. 246/88 Suy. P Abstrak Tidak Tersedia
Uncontrolled Keywords: SACCHARIN
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: 05. Fakultas Farmasi
Creators:
CreatorsNIM
Suyoso, EkoUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantNy Andjar Sarjimah S, Dra.UNSPECIFIED
ConsultantNy Sri Poedjiarti, Dra.UNSPECIFIED
Depositing User: Ny Wahyuni -
Date Deposited: 27 Jun 2013 12:00
Last Modified: 24 Oct 2016 21:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/9811
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item