PENGARUH KONDISI EKONOMI, PENYALAHGUNAAN ZAT, PERILAKU ANTI SOSIAL, DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP RESIDIVISME PADA NARAPIDANA DAN TAHANAN LAKI-LAKI DEWASA DI RUMAH TAHANAN KELAS I SURABAYA

JENIFER TAMBUNAN, 111411131021 (2019) PENGARUH KONDISI EKONOMI, PENYALAHGUNAAN ZAT, PERILAKU ANTI SOSIAL, DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP RESIDIVISME PADA NARAPIDANA DAN TAHANAN LAKI-LAKI DEWASA DI RUMAH TAHANAN KELAS I SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (54kB)
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 11 March 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh kondisi ekonomi, penyalahgunaan zat, perilaku anti sosial, dan dukungan sosial terhadap residivisme pada narapidana dan tahanan di Rumah Tahanan Kelas I Surabaya. Residivisme adalah tindakan mengulang kejahatan, dimana seseorang memiliki pengalaman dipenjara setidaknya satu kali sebelum masa pemenjaraan saat ini. Penelitian ini dilakukan pada 176 sampel narapidana dan tahanan lakilaki yang terdiri dari 145 orang baru serta 31 orang residivis. Pengumpulan data dilakukan lewat pendekatan kuantitatif dengan metode survei lewat data dikotomi residivisme, Skala Kondisi Ekonomi, data dikotomi penyalahgunaan zat, Skala Perilaku Anti Sosial, Skala Dukungan Sosial Subjektif, dan Skala Dukungan Sosial Objektif. Penelitian ini menggunakan regresi logistik sebagai metode analisis data menggunakan aplikasi SPSS Statistics 22 for Mac. Hasil analisis data menunjukkan bahwa kondisi ekonomi ditemukan tidak signifikan memberi kontribusi menurunkan probabilitas residivisme. Penyalahgunaan zat ditemukan tidak signifikan memberi kontribusi dalam meningkatkan probabilitas residivisme. Dukungan sosial subjektif pasangan ditemukan signifikan memberi kontribusi dalam menurunkan probabilitas residivisme. Perilaku anti sosial ditemukan signifikan memberi kontribusi dalam meningkatkan probabilitas residivisme

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK Psi 49/19 Tam p
Uncontrolled Keywords: recidivism, inmates and prisoners, economic condition, drug abuse, antisocial behaviour, social support
Subjects: H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare > HV1-9960 Social pathology. Social and public welfare. Criminology > HV5800-5840 Drug habits. Drug abuse
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
JENIFER TAMBUNAN, 111411131021UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMargaretha, S.Psi.,P.G.,Dip.,Psych.,M.ScUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 11 Mar 2019 07:40
Last Modified: 11 Mar 2019 07:40
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/80883
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item