PENGARUH KELEMBABAN TERHADAP STABILITAS KADAR RIFAMPISINA DALAM SIRUP KERING

MAMIK PRIYANTI, 058410649 (1989) PENGARUH KELEMBABAN TERHADAP STABILITAS KADAR RIFAMPISINA DALAM SIRUP KERING. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-priyantima-26368-8.ringk-n.pdf

Download (564kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
33.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh kelemba­ban terhadap stabilitas kadar rifampisina dalam sirup kering. Sirup kering rifampisina dibuat dengan dosis lazim untuk anak-anak, dan diasumsikan untuk anak dengan berat badan 30 kg. Formula sirup kering juga dilengkapi dengan antioksidan, pengawet, pensuspensi, dan dapar pH 7,40. Kondisi penyimpanan dilakukan pada kelembaban 4-596 - 4-7%, 6896-6996, 7.696-7796, 8096-81%, 8896-90%, dalam ruangan berAC. Penetapan stabilitas dilakukan dengan menentukan kadar rifampisina yang tinggal pada setiap waktu penyimpanan , dengan menggunakan Spektrofotometer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa makin tinggi kelembaban makin besar penyerapan air (lembab), makin besar peruraian yang terjadi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FF 356/89 Pri p
Uncontrolled Keywords: FARMAKOLOGI
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: 05. Fakultas Farmasi > Farmastika
Creators:
CreatorsNIM
MAMIK PRIYANTI, 058410649UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWiji Soeratri, DR.UNSPECIFIED
Thesis advisorSoegiharto H, Drs.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Husnul Khotimah
Date Deposited: 31 Jul 2013 12:00
Last Modified: 19 Sep 2016 08:28
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/10065
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item