Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia: A Scoping Review Faktor Determinan Keraguan Vaksin di Indonesia: Sebuah Telaah Cakupan

Rahkman Ardi, Ardi (2021) Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia: A Scoping Review Faktor Determinan Keraguan Vaksin di Indonesia: Sebuah Telaah Cakupan. Makara Human Behavior Studies in Asia, 25 (1). pp. 138-148. ISSN 2406-9183

[img] Text (FULL TEXT)
Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia_ A Scoping Review.pdf

Download (410kB)
[img] Text (SIMILARITY)
Turnitin_Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia_ A Scoping Review.pdf

Download (2MB)
[img] Text (PEER REVIEW)
Peer Review_Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia_ A Scoping Review.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Kesesuaian Bidang Ilmu)
Determinants of Vaccine Hesitancy in Indonesia A Scoping Review.pdf

Download (196kB)
Official URL: https://scholarhub.ui.ac.id/hubsasia/vol25/iss1/14...

Abstract

Cakupan imunisasi lengkap anak di Indonesia menurun dari 59,2% di 2013 ke 57,9% di 2016. Oleh sebab itu, penelitian mengenai hambatan-hambatan vaksinasi penting untuk ditelaah sebagai rekomendasi untuk meningkatkan cakupan imunisasi di masa yang akan datang. Telaah cakupan ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor determinan keraguan vaksin menggunakan model dari kelompok kerja WHO SAGE dan memetakannya berdasarkan daerah, target populasi, dan vaksin. Penelitian ini menggunakan publikasi dari tujuh database (Science direct, Wiley, Scopus, SAGE, PubMed, Springer, and Taylor & Francis) dari 2015 sampai 2020. Artikel yang ditemukan sebanyak 10212 dan dieliminasi hingga 24 artikel dengan menggunakan metode PRISMA. Karakteristik dari artikel yang terpilih adalah penelitian kuantitatif dengan setting penelitian di Aceh dan Yogyakarta, memuat informasi tentang imunisasi lengkap anak, dengan target populasi orang dewasa dan orang tua. Hasil telaah literatur menjelaskan tentang faktor determinan keraguan vaksin terkait dengan sosial ekonomi, agama/budaya/gender dari tenaga kesehatan, biaya, pengetahuan dan kesadaramna terhadap vaksin dan sikap terhadap vaksin, dan perilaku preventif. Rekomendasi dari telaah literatur ini adalah perlunya kajian mengenai pengaruh faktor konstekstual pada berbagai daerah di Indonesia untuk memahami antaseden dari hubungan antara faktor determinan dan perilaku vaksinasi

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: attitude toward vaccine, vaccination behavior, vaccination belief, vaccine hesitancy
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi > Psikologi Sosial
Creators:
CreatorsNIM
Rahkman Ardi, ArdiNIDN0019058201
Depositing User: Tn Nur Qomari
Date Deposited: 10 Dec 2021 08:36
Last Modified: 26 Jan 2023 02:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/112757
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item