Ekarina Ratna Himawati, 057910223 and Noorma Rosita, Dra., Apt., M.Si and Tutiek Purwanti, - (2003) Pengaruh Metoda Pembagian Visual Terhadap Keseragaman Bobot Puyer Dan Kapsul Dosis Kecil Dan Besar Dengan Jumlah Pembagian Yang Berbeda. Laporan Penelitian. Lembaga Penelitian Universitas Airlangga, -. (Unpublished)
Text
LP 04 06 HIM P.pdf Download (5MB) |
Abstract
Sediaan obat dalam bentuk raeikan puyer dan kapsul dewasa ini masih banyakdiresepkan oleh dokter, karena memiliki beberapa keunggulan dibandingkan bentuk kesediaan jadi buatan pabrik, yaitu mudah untuk mengatur dosis dan kombinasi obatnya sesuai dengan kebutuhan pasien.Sediaan puyer dan kapsul yang bermutu harus memenuhi persyaratan sebagai berikut : serbuknya homogen, kering, mempunyai derajat kehalusan tertentu, serta memiliki keseragaman bobot dan kandungan. Cara pembagian puyer yang paling banyak dilakukan di apotek adalah seeara visual, karen a eepat dan praktis. Namun secara ini memungkinkan terjadinya variasi dalam bobot dan kandungan puyer karena keterbatasan dalam kemampuan pengamatan secara visual, ketelitian, dan ketrampilan, serta keterbatasan waktu dalam dalam menyiapkan suatu sediaan di apotek.
Item Type: | Monograph (Laporan Penelitian) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKC KK LP 04/06 HIM P | ||||||||
Uncontrolled Keywords: | Pharmacy | ||||||||
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica > RS1-441 Pharmacy and materia medica | ||||||||
Divisions: | 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Farmasi | ||||||||
Creators: |
|
||||||||
Depositing User: | Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 27 Apr 2022 01:33 | ||||||||
Last Modified: | 27 Apr 2022 01:33 | ||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115981 | ||||||||
Sosial Share: | |||||||||
Actions (login required)
View Item |