Daya fertilisasi spermatozoa domba dalam pengencer Sari buah pisang sitrat dengan pengujian metoda Flushing embryo

Herry Agoes Hermadi, - and Suherni Susilowati, - and Tatik Hernawati, - (1992) Daya fertilisasi spermatozoa domba dalam pengencer Sari buah pisang sitrat dengan pengujian metoda Flushing embryo. Laporan Penelitian. LEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS AIRLANGGA, -. (Unpublished)

[img] Text
KKS KK 636 308 24 Her d-3.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Salah satu cara yang dapat membantu meningkatkan populasi ternak domba adalah dengan melaksanakan metode kawin suntik atau inseminasi buatan. Dalam proses in1 diperlukan kualitas dan kuantitas air mani yang baik, untuk itu dibutuhkan pengencer atau diluter air mani yang baik pula. Penelitian ini dilaksanakan di laboratorium Reproduksi dan Kebidanan FakcIltas Kedokteran Hewan Universitas; Airlangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya fertilisasi spermatozoa domba dalam pengencer sari buah pisang sitrctt dengan pengujian metode flushing embryo dibandingkan dengan pengencer standart kuning telur si trat

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKC KK KKS KK 636 308 24 Her d-3
Uncontrolled Keywords: SHEP, EMBRYO
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF371-379 Sheep. Wool
S Agriculture > SF Animal culture > SF84-84.64 Economic zoology
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Herry Agoes Hermadi, -NIDN0023085904
Suherni Susilowati, -NIDN0026065905
Tatik Hernawati, -NIDN0029086005
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 27 Apr 2022 14:20
Last Modified: 28 Apr 2022 05:15
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/116079
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item