MANAJEMEN NON-OPERATIF ABSES SEREBELLUM

Putri Irsalina, - and Paulus Sugianto, - (2021) MANAJEMEN NON-OPERATIF ABSES SEREBELLUM. Neurona, 38 (3). pp. 63-69. ISSN 25023748

[img] Text (Similarity)
Similarity 22.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Artikel)
Artikel 22.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Karil)
Karil 22.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://ejournal.neurona.web.id/index.php/neurona/...

Abstract

Abses otak merupakan suatu infeksi serius yang perlu tatalaksana sedini mungkin. Angka kematian yang menurun untuk abses otak disebabkan oleh pencitraan diagnostik modern dan antibiotik yang dapat menembus ke dalam sistem saraf pusat dan abses. Dilaporkan suatu kasus abses serebellum, dengan keluhan utama nyeri kepala kronis progresif. Magnetic resonance imaging (MRI) kepala dengan kontras menunjukkan adanya abses serebellum kanan dengan sumber infeksi otitis media dan mastoiditis. Pemberian antibiotik yang adekuat dan evaluasi MRI kepala dengan kontras menunjukkanresolusi diameter abses. Kata Kunci: Abses otak, abses serebellum, otitis media.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Abses otak, abses serebellum, otitis media
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Penyakit Saraf
Creators:
CreatorsNIM
Putri Irsalina, -UNSPECIFIED
Paulus Sugianto, -NIDN8838700016
Depositing User: arys fk
Date Deposited: 10 Feb 2023 00:14
Last Modified: 10 Feb 2023 00:14
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/119934
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item