Respon Birahi Dan Ovulasi Setelah Pemberian Progesteron Intra Vagina Atau Progesteron Intra Uterin Pada Sapi Friesian Penderita Hipofungsi Ovarium

Supandi, - (1992) Respon Birahi Dan Ovulasi Setelah Pemberian Progesteron Intra Vagina Atau Progesteron Intra Uterin Pada Sapi Friesian Penderita Hipofungsi Ovarium. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (fulltext)
SUPARNDI 1992_compressed-1.pdf

Download (6MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mencari informasi baru dalam penggunaan progesteron secara praktis dan efisien sebagal obat penggertak terjadinya respon birahi dan ovulas1 pada sapi Friesian penderita hipofungs1 ovarlum. Sejumlah 22 ekor sapi Frlesian Holste1n yang sudah pernah dua sampai tiga kali melahirkan dan lebih dari 50 hari setelah melahirkan dengan pemeriksaan rektal dldapat keadaan hlpofungsl ovarium. kemudian dibagi dalam dua kelempok. Kelompok I terdiri dari 11 ekor •ap1 yang diobatl dengan progesteron pessary C CIDR yang dsellpkan pada baglan vagina anterior selama tujuh harl dan kelompok II terdiri dari 11 ekor sapi yang d1obat1 dengan mendepositkan Hydroxy Progesteron Caproat dalam salah satu kornua uter1nya. Has11 penel1tlan menunjukkan ada perbedaan yang nyata C P < 0.05 antara pengobatan progesteron secara intra vagina denga-) progesteron secara intra uterin terhadap kecepatan timbulnya birahi dan tidak ada perbedaan yang nyata C p > 0.05 a terhadap jumlah sapi yang serta terhadap jumlah ovulas1 yang terjadl pada ovarlum . Mal ini membuktikan bahwa pengobatan sapi Friesian yang menderita hipefungsi ovarlum dilapangan dapat menggunakan progesteron intra vagina maupun progesteron secara lntra uterin. karena dillhat dari seg1 kualitatif hasilnya leblh bagus pemberian progesteron secara intra vagina, namun dari segi ekonomd dan sed1 cara pengobatannya leb1h ekonomls dan leblh praktis pengobatan progesteron secara 1ntra uterin.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: -
Uncontrolled Keywords: Ovulasi, Progesteron, Hipofungsi Ovarium
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine > Including veterinary genetics, ethology, anatomy, physiology, embryology, pathology
S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine > SF811-909 Veterinary medicine of special organs, regions, and systems
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Supandi, -068711336
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorLaba Mahaputra, --
ContributorTri Nurhajati, --
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 23 Mar 2023 03:21
Last Modified: 23 Mar 2023 03:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/120735
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item