PERBUATAN PENYEBARAN VIRUS KOMPUTER MELALUI INTERNET DALAM PERSPEKTIF UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK

ANDHIKA FAHRIZAL RAKHMAN, 030810078 (2012) PERBUATAN PENYEBARAN VIRUS KOMPUTER MELALUI INTERNET DALAM PERSPEKTIF UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULL TEXT)
16.pdf
Restricted to Registered users only

Download (559kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Perbuatan penyebaran virus komputer melalui internet merupakan salah satu perbuatan yang dilarang dan diancam pidana, sebagaimana diatur dalam Pasal 33 yaitu setiap perbuatan atau tindakan apapun yang mengakibatkan terganggunya atau menjadi tidak bekerja sebagaimana mestinya sistem elektronik milik orang lain. Namun dalam Pasal 33 Undang-undang ITE sendiri, dalam berkaitan dan mengatur perbuatan penyebaran virus komputer masih dimaknai secara implisit, baik dari be berapa pakar hukum pidana maupun aparat penegak hukum. Oleh karena itu diperlukan adanya sebuah produk hukum yang lebih jelas dan lebih menjangkau semua tindak pidana di dunia maya ( cybercrime) . Sebagaimana diatur dalam Pa sal 5 ayat (1) dan (2) Undang- undang ITE, internet dianggap sebagai informasi dan/atau dokumen elektronik yang dapat dijadikan salah satu alat bukti. Dengan demikian perbuatan penyebaran virus komputer melalui internet dapat dijerat dengan Pasal 33 jo. Pasal 49 Undang-undang ITE.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FH.173/12 Rak p
Uncontrolled Keywords: INFORMATION AND ELECTRONIC TRANSACTION
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: 03. Fakultas Hukum
Creators:
CreatorsNIM
ANDHIKA FAHRIZAL RAKHMAN, 030810078UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorToetik Rahayuningsih, Dr., S.H., M.Hum.UNSPECIFIED
Thesis advisorAndhika Fahrizal R.UNSPECIFIED
Depositing User: Tn Fariddio Caesar
Date Deposited: 01 Jul 2013 12:00
Last Modified: 28 Oct 2016 17:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/12279
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item