Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Alat Permainan Edukatif (APE) Ular Tangga Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Dalam Pemilihan Jajanan Sehat Pada Siswa Kelas IV Di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo

Lila Oktania Saputri, - (2012) Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Alat Permainan Edukatif (APE) Ular Tangga Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Dalam Pemilihan Jajanan Sehat Pada Siswa Kelas IV Di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
Lila Oktania Saputri_010810612B.pdf

Download (2MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan pembahasan pada bab sebelumnya maka dapat ditarik simpulan sebagai berikut: 1. Pengetahuan dalam pemilihan jajanan sehat pada siswa kelas IV di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo mengalami peningkatan setelah diberikan pendidikan kesehatan dengan alat permainan edukatif ular tangga. 2. Sikap dalam pemilihan jajanan sehat pada siswa kelas IV di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo mengalami perubahan setelah diberikan Pendidikan kesehatan dengan alat permainan edukatif ular tangga. 3. Pendidikan kesehatan dengan alat permainan edukatif ular tangga meningkatkan pengetahuan dalam pemilihan jajanan sehat pada siswa kelas IV di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo. 4. Pendidikan kesehatan dengan alat permainan edukatif ular tangga merubah sikap dalam pemilihan jajanan sehat pada siswa kelas IV di SDN Sawotratap III Gedangan Sidoarjo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: attitude, health education, healthy snacks, knowledge, snake and ladder educative game
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: 13. Fakultas Keperawatan > S1 Keperawatan
Creators:
CreatorsNIM
Lila Oktania Saputri, -NIM010810612B
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorKristiawati, --
ContributorIlya Krisnana, --
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 10 Apr 2023 02:13
Last Modified: 10 Apr 2023 02:13
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/122801
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item