WELAS WAHYU WIDAYANTI, - (2024) EVALUASI TOTAL BAKTERI DAN Salmonella sp PADA UDANG WINDU (Penaeus monodon Fabricius) DARI PASAR Dl KOTAMADIA SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Text
EVALUASI TOTAL BAKTERI DAN Salmonella sp. PADA -WELAS WAHYU WIDAVANTI.pdf Download (1MB) |
|
Text
EVALUASI TOTAL BAKTERI DAN Salmonella sp. PADA -WELAS WAHYU WIDAVANTI - ABSTRAK.pdf Download (604kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas udang windu berdasarkan standar yang ditetapkan oleh Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan (Dirjen POM ), serta untuk mengetabui pengaruh jenis pasar terhadap tingkat kontaminasi bakteri dan Salmonella sp. pada udang windu ( Penaeus monodon Fabricius ). Digunakan 30 sampel udang windu dari 15 pasar tradisional dan 15 swalayan di Kotamadia Surabaya. Metode dalam pemeriksaan sampel secara uji bakteriologi adalah Viable Count Technique dengan menggunakan Standart Dropping Pippetes. Pengamatan dilakukan dengan cara identifikasi dan menghitung jumlah koloni yang tum bub pada media agar. Data yang diperoleh dari hasil perhitungan total bakteri dan Salmonella sp. dianalisa dengan uji t setelah ditransformasikan ke 10 log y untuk total bakteri dan 10 log y+l untuk Salmonella sp. Hasil penelitian total bakteri dan Salmonella sp. pad a udang windu melebihi standar yang ditetapkan Dirjen POM. Jenis pasar berpengaruh sangat nyata ( p < 0,01 ) terhadap total bakteri pada udang windu dan berpengaruh nyata(p < 0,05 ) terhadap Salmonella sp.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Salmonella sp | |||||||||
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine > SF780.2-780.7 Veterinary microbiology, bacteriology, virology, mycology | |||||||||
Divisions: | 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Dewi Puspita | |||||||||
Date Deposited: | 22 Feb 2024 05:59 | |||||||||
Last Modified: | 22 Feb 2024 05:59 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/130139 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |