LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG DI PUSKESMAS MULYOREJO KOTA SURABAYA: GAMBARAN KEGIATAN SWAB MASSAL COVID-19 DAN PROGRAM URVEILANS COVID-19 DI PUSKESMAS MULYOREJO KOTA SURABAYA

LEVI NADILLA PUTRI (2022) LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG DI PUSKESMAS MULYOREJO KOTA SURABAYA: GAMBARAN KEGIATAN SWAB MASSAL COVID-19 DAN PROGRAM URVEILANS COVID-19 DI PUSKESMAS MULYOREJO KOTA SURABAYA. Laporan Magang thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (fulltext)
11. Laporan Magang Puskesmas Mulyorejo_Levi Nadilla Putri_101911133075.pdf

Download (3MB)
Official URL: https://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Hingga tanggal 2 Desember 2022, keseluruhan jumlah kasus Covid-19 di dunia telah mencapai 640.395.651 kasus terkonfirmasi dengan sebanyak 6.618.579 kematian telah terjadi akibat penyakit tersebut (World Health Organization, 2022). Di Indonesia, kasus terkonfirmasi Covid-19 telah mencapai 6.677.655 dengan 54.236 kasus yang masih aktif, serta 159.953 kasus kematian akibat Covid-19 per tanggal 3 Desember 2022 (Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2022). Adanya tren penurunan kasus yang signifikan pada masa akhir tahun ini, bila dibandingkan dengan kasus yang terjadi di bulan Januari hingga Maret tahun ini.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA565-600 Environmental health
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > Biostatistika dan Kependudukan
Creators:
CreatorsNIM
LEVI NADILLA PUTRI101911133075
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDM. ATOILLAH ISFANDIARI, -UNSPECIFIED
Depositing User: Diah Widjayanti
Date Deposited: 23 Feb 2024 06:56
Last Modified: 23 Feb 2024 06:56
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/130219
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item