DWI PUSPITASARI, -
(2024)
KANDUNGAN SERA T KASAR DAN PROTEIN KASAR PADA
KELOBOT JAGUNG YANG DIFERMENTASI
DENGAN PROBIOTIK ALAMI.
Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text
KANDUNGAN SERAT KASAR DAN PROTEIN KASAR PADA KELOBOT JAGUNG20240206_08184397.pdf
Download (7MB)
|
Abstract
DWI PUSPITASARI. Kelobot jagung pada dasamya adalah sehelai daun. Karcna dekatnya jarak antar buku, daun-daun tersebut saling menutup dan membentuk kelobot. Kelobot jagung berfungsi sebagai pelindung biji dan tongkol jagung. Kelobot jagung merupakan lim bah hasil pertanian yang dapat
digunakan sebagai pakan altematif saat musim kemarau, tetapi pemanfaatannya sebagai pakan temak ruminansia kurang efisien karena terdapat kendala datam kecemaan dan kandungan nutriennya yang rendah apabila dibandingkan dengan
pakan hijauan. Kccemaan yang rendah karena kelobot jagung mengandung serat kasar yang cukup tinggi (selulosa, hemiselulosa dan lignin) yaitu sekitar 23,3 %
bahan kcring (BK) yang merupakan penyusun dinding sel tanaman. Selulosa dan hemisclulosa bcrikatan dengan lignin mcmbcntuk lignoselulosa dan
Iignohemiselulosa yang sangat sulit untuk dicema oleh enzim yang dihasilkan oleh mikroba rumen. Ketobot jagung hanya memiliki kandungan protein kasar sekitar 3,4 % BK sehingga bila digunakan sebagai pakan temak akan sulit untuk memenuhi kebutuhan hidup pokok tcrnak akan protein.
Actions (login required)
|
View Item |